KIA Grand Carnival

Berita Mobil KIA Grand Carnival di Indonesia

  • New Kia Carnival Dynamic 11 Seater vs Hyundai Staria Signature 9 Seater, Pilihan Mobil Keluarga Premium di Bawah Rp1 M

    New Kia Carnival vs Hyundai Staria memang menjadi pilihan yang menarik, karena varian terendah dari kedua MPV Premium asal Korea Selatan (Korsel) itu masih ada yang di bawah Rp 1 miliar. Pesaing Hyundai Staria asal Negeri Gingseng, baru-baru ini New Kia Carnival secara resmi diluncurkan di Tanah Air. Sebagai mobil keluarga premium berpenampilan boxy, kedua menyajikan beragam kenyamanan berkendara yang begitu mengesankan. Pada varian terendahnya, New Carnival Dynamic 11 seater dibandrol Rp960 jut

    EndaEnda

    3 Jun, 2024

  • New Kia Carnival 2024 Premiere dan Dynamic, Harga Selisih Rp38 Juta Apa Saja Perbedaan Keduanya?

    Sejumlah perbedaan New Kia Carnival 2024 Premiere dengan Dynamic akan kami bahas pada ulasan kali ini. PT Kreta Indo Artha (KIA) telah resmi meluncurkan model facelift dari Kia Grand Carnival. New Carnival 2024 untuk pasar Tanah Air ditawarkan dalam tiga varian, yakni; Premiere 7 seater yang dibandrol Rp1.155.000.000, Premiere 11 seater Rp998.000.000 dan Dynamic 11 seater Rp960.000.000 on the road Jakarta. Selisih harga baru mencapai Rp38 juta, berikut adalah perbedaan New Carnival 2024 Premiere

    EndaEnda

    30 Mei, 2024

  • New Kia Carnival 2024 Rilis di Indonesia, Ini Rincian Harga dan Spesifikasi Lengkapnya

    Spesifikasi New Kia Carnival 2024 untuk pasar Indonesia, resmi diumumkan Rabu (29/05/2024) melalui PT Kreta Indo Artha (KIA) selaku Agen Pemegang Merek (APM) kendaraan Kia di Tanah Air. New Carnival ini merupakan versi facelift dari Grand Carnival yang sudah dirilis sejak November 2021 bertepatan dengan ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) di ICE BSD City, Tangerang. Tentu saja sebagai model facelift, ada beberapa pembaruan yang dilakukan oleh Kia terhadap MPV bongsornya itu.

    PrasetyoPrasetyo

    29 Mei, 2024

  • Kulik Perubahan Spesifikasi Kia Grand Carnival 2024 yang Segera Rilis di Indonesia

    Kia Grand Carnival 2024 diprediksi akan rilis di Indonesia dalam waktu dekat, hal ini diketahui dari unggahan akun sosial media Instagram PT Kreta Indo Artha (KIA) selaku Agen Pemegang Merek (APM) mobil Kia di Tanah Air. Melalui akun bernama @kia_indonesia itu ditampilkan satu foto siluet sebuah mobil Kia namun hanya menampilkan fascia depan dengan Daytime Running Light (DRL) yang menyala, sementara bagian bodi lainnya dibiarkan gelap. Model ini dijadwalkan untuk hadir ke hadapan publik melalui

    PrasetyoPrasetyo

    26 Mei, 2024

  • MPV Solar Terjangkau, Ini Kelebihan dan Kekurangan KIA Carnival Diesel

    Kelebihan dan kekurangan KIA Carnival Diesel bekas wajib Anda ketahui jika mungkin tertarik meminang MPV bongsor kelahiran Korea Selatan yang satu ini. Memilih mobil keluarga dengan ukuran cukup besar, bagi sebagian orang merupakan kebutuhan, karena mencari kendaraan dengan kabin yang lapang. Entah itu akibat jumlah keluarganya yang memang banyak, atau mereka tak suka mobil berstatus MPV namun kapasitas ruangnya terbatas. Bicara MPV berbodi gambot, dibanding Toyota Alphard, Honda Odyssey, atau N

    EndaEnda

    6 Feb, 2024

  • Top 5 Autofun: Kelebihan Mitsubishi Mirage yang terlupakan hingga Kelebihan Kia Carnival

    Segmen city car kini semakin tersisih semenjak pemerintah merilis program kendaraan murah ramah lingkungan (LCGC). Akibatnya, beberapa model harus undur diri dari industri otomotif Indonesia, salah satunya ialah Mitsubishi Mirage. Secara desain, Mirage punya penampilan yang timeless. Hanya saja harga jual yang lebih mahal dari segmen LCGC membuat masyarakat tak lagi meliriknya. Padahal kelengkapan di Mirage juga cukup oke dan tak ketinggalan zaman. Selain kabar mengenai kelebihan Mirage yang ter

    Yongki SanjayaYongki Sanjaya

    18 Sep, 2023

  • 5 Kekurangan Kia Carnival Diesel Gen 1, Wajib Dipertimbangkan Sebelum Membeli

    Setelah mengetahui keunggulan Kia Carnival diesel gen 1, ada baiknya ketahui kekurangan mobil ini sebelum membeli. Sekedar informasi saja, generasi pertama Carnival diesel saat ini pasarannya ditawarkan mulai dari Rp50 jutaan. Sebagai mobil keluarga, mobil ini cukup nyaman dikendarai berkat fitur yang ditawarkan terlebih adanya jok captain seat di baris kedua yang bisa diputar 180 derajat. Tak hanya itu, mobil pun memiliki beberapa fitur menarik lainnya seperti panoramic sunroof, kursi elektrik

    EndaEnda

    11 Sep, 2023

  • 5 Keunggulan Kia Carnival Diesel Gen 1, Mobil Keluarga Rp50 Jutaan!

    Bicara MPV full size berbody bongsor, Kia Carnival sudah lebih dulu meramaikan kancah otomotif Tanah Air ketimbang Toyota Alphard (Spesifikasi | Berita). Carnival telah hadir di Indonesia pada tahun 2000. Bukan cuma diesel 2.9L turbocharger, mobil ini juga memiliki opsi mesin bensin 2.5L V6. Namun sayang, versi mesin bensinnya jarang diminati lantaran seringkali dikeluhkan pemiliknya karena terbilang boros bahan bakar. Karena boros BBM dan lebih sulit mendapatkan spare part, untuk harga bekas Ca

    EndaEnda

    8 Sep, 2023

  • Diam-Diam Kia Grand Carnival Bensin Sudah Dijual di Indonesia, Jadi Varian Termahal

    Selain varian mesin diesel, rupanya Kia Grand Carnival varian mesin bensin juga hadir di di Indonesia. Hanya tersedia di tipe Premiere 7-seater. Harga Kia Grand Carnival bensin Rp1,25 miliar. Diam-diam PT Kreta Indo Arthe menghadirkan Kia Grand Carnival varian baru. Jika sebelumnya Kia hanya menyediakan varian bermesin diesel 2.2-liter, maka tipe terbaru ini menggunakan mesin bensin. Sebagai catatan, awalnya Kia Grand Carnival hadir dalam dua varian, yaitu Dynamic dan Premiere. Keduanya yang sam

    Indra FathanIndra Fathan

    26 Des, 2022

  • 5 Hal Menarik Kia Grand Carnival, Alternatif MPV Premium Dengan Mesin Diesel (Part 2)

    Publik tak banyak yang menyadari kalau Kia Grand Carnival telah hadir selama setahun terakhir di Indonesia. Mobil ini memiliki karakter yang lebih kuat, lebih stylish, detail yang lebih futuristik, dan desain yang terinspirasi dari SUV, Kia menyebut model ini sebagai GUV (Grand Utility Vehicle). Dengan panjang lima meter lebih, jelas kedua mobil ini tidak bisa dibilang kecil. Apalagi, mereka benar-benar dirancang sebagai mobil penumpang yang sanggup memuat banyak. Bila memakai konfigurasi 7-seat

    Yongki SanjayaYongki Sanjaya

    23 Nov, 2022

Lihat Lebih