Solar B35 Jadi Satu-satunya di Dunia, Ketua Umum Gaikindo: Saatnya Jepang Belajar dari Indonesia

Pemerintah telah meningkatkan persentase pencampuran Bahan Bakar Nabati (BBN) ke dalam Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis bio solar dari 30% (B30) menjadi 35% (B35) mulai Februari 2023. Solar B35 merupakan campuran bahan bakar nabati berbasis CPO atau sawit, yaitu Fatty Acid Methyl Esters (FAME). Kandungannya sebanyak 35 persen adalah minyak sawit, dan 65 persen merupakan BBM jenis solar.

Diputuskannya penggunaan solar B35 bagian dari upaya strategis dalam hal penghematan devisa akibat menurunnya impor minyak solar, serta peningkatan nilai tambah Crude Palm Oil (CPO). Solar B35 sendiri dapat mengurangi penggunaan bahan bakar minyak yang mana untuk dampak negatifnya memproduksi emisi karbon lebih banyak daripada bahan bakar fosil, berkat angka Cetane Number rendah dengan kandungan sulfur tinggi.

“Penggunan solar B35 dari segi positif mengurangi penggunaan minyak bumi. Dari sisi negatifnya juga ada. Pemerintah beserta Gaikindo terus mengkaji dan melakukan perbaikan supaya B35 ini menghasilkan emisi lebih rendah dan juga layak dipakai di mesin diesel Euro 4,” kata Yohannes Nangoi, Ketua Umum dalam press confrence GJAW 2023, Kamis 2 Maret 2023.

Ditambahkan Nangoi, masuknya solar B35 per Februari 20223 jadi satu-satunya solar yang mengandung bahan bakar bio mencapai 35%. “Selama ini di dunia paling tinggi 7%. Untuk BBN kita menang mencapai 35%. Mendapatkan angka 35% memang tidak sembarangan atau tidak gampang. Tapi tentunya kita dari industri otomotif juga menyesuaikan diri terhadap bahan bakar tersebut,” imbuhnya.

Baca juga: Harga BBM Terbaru Maret 2023, Pertamax dan Teman-temannya Kompak Naik

Solar B35 sendiri mendapat banyak sorotan dari berbagai pelaku industri otomotif. Salah satunya asosiasi otomotif Jepang. “Selama seminggu hingga 2 minggu terakhir kami mendapat banyak kunjungan dari luar negeri terutama dari asosiasi otomotif Jepang. Ada beberapa bahkan Japan Automotive Manufacturers’ Association (JAMA) ikut serta. Mereka mempelajari dari Indonesia mengenai kemajuan kita mengenai bahan bakar bio. Karena Jepang sendiri ditekan untuk menghasilkan kendaraan yang lebih ramah lingkungan. Selain mobil listrik, Konsentrasi mereka juga terhadap Internal Combustion Engine (ICE) dengan menghasilkan gas buang lebih bersih,” serunya.

Beberapa waktu lalu juga kedua negara mengusulkan program kerja sama antara Indonesia dan Jepang dalam mempelajari Multiple Pathway Approach untuk mencapai zero emission di Indonesia. 

“Dan saatnya Jepang belajar dari Indonesia. Kemarin rekan saya pak Kukuh Kumara, Sekertaris Umum Gaikindo telah memberikan penjelasan yang detail terhadap teman di Jepang. Mereka hanya bisa mengangguk-ngangguk dengan kemajuan kita,” paparnya.

Baca juga: Selain Mesin, Pilihan Ban Mobil Punya Peran Besar Dalam Efisiensi BBM

Solar B35 Masih Banyak Problem Khususnya Untuk Kendaraan Diesel Modern

Seperti yang diketahui untuk kendaraan baru bermesin diesel kini diwajibkan sudah lolos Euro 4. Untuk itu teknologi mesin pun diperbarukan seperti penggunaan common-rail yang seluruhnya dikendalikan oleh ECU. Dengan adanya teknologi ini sistem pengkabutan menjadi lebih efisien namun menghasilkan pembakaran secara maksimal.

“Bukan tanpa problem, kita masih banyak problem. Dalam arti problem misalnya kandungan air solar B35 yang harus kita tekan terus supaya pembakaranya bisa lebih baik, dan Cetane Number (CN) yang kita perhatikan, kemudian sifat higroskopis yang masih diperhatikan juga. Tapi selebihnya dari pihak otomotif, serta efisiensi bahan bakarnya juga untuk mesin diesel Euro 4,” tutupnya.

Baca juga: UD Trucks Kenalkan Truk Quester Euro 5, Peminum BBM Biodiesel B35

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Enda

Reporter

Seorang pengagum otomotif sejak kecil, yang suka mengoprek kendaraan di akhir pekan, membuat penulis semakin cinta pada dunia...

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Honda Mobilio

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2019 Daihatsu TERIOS X 1.5

Rp 195,00 Juta
Rp 3,97 Juta/bln

19.652 km

4,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2017 Toyota AGYA G 1.0

Rp 106,00 Juta
Rp 2,16 Juta/bln

10.656 km

6,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2021 Suzuki ERTIGA GL 1.5

Rp 192,00 Juta
Rp 3,91 Juta/bln

5.727 km

1,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2019 Toyota CALYA G 1.2

Rp 130,00 Juta
Rp 2,65 Juta/bln

16.171 km

4 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2020 Honda BRIO RS 1.2

Rp 189,00 Juta
Rp 3,85 Juta/bln

18.587 km

3 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Berita Terbaru

Hyundai Stargazer X Penantang Xpander Cross Dipastikan Meluncur di GIIAS 2023

Hyundai akan terus melakukan inovasi di pasar otomotif nasional, termasuk mempersiapkan produk baru berupa Hyundai Stargazer X. Kemunculan Stargazer X ini disebutkan langsung oleh President Director PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) Woojune Cha, di Jakarta, Senin (17/7/2023). Baca juga: Senggol Xpander Cross, Hyundai Stargazer X 2023 Bakal Hadir Pakai Rem Cakram di Semua Roda Menurut Woojune Cha, Stargazer X bakal diluncurkan di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang dimu

Hyundai Stargazer Essential Resmi Diluncurkan dengan Harga Menarik, Ini yang Berubah

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menghadirkan Hyundai Stargazer Essential yang menjadi varian baru dari Stargazer, Senin (17/7/2023). Kehadiran Hyundai Stargazer Essential ini ternyata menggantikan tipe Trend. Alhasil, varian Stargazer saat ini untuk urutan termurah sampai termahal adalah Active, Essential, Style dan Prime. Baca juga: Hyundai Stargazer Essential Segera Diluncurkan, Fiturnya Lebih Lengkap Menurut President Director PT Hyundai Motors Indonesia, Woojune Cham kehadiran Stargazer E

Terungkap, MG Cyberster 2023 Bisa Sprint Lebih Cepat dari Ferrari dan Lamborghini

Mobil listrik pertama MG berjeniskan roadster soft top, MG Cyberster 2023 diperkenalkan pertama kali pada April lalu. Pabrikan China berdarah Inggris, MG, hadirkan Cyberster 2023 bukan cuma membawa desain yang agresif sekaligus atraktif, namun juga dengan performa tinggi. Baru-baru ini diungkapkan bahwa mobil listrik ini bahkan lebih cepat dan lebih bertenaga daripada banyak supercar terkemuka dunia. Wang Jian, director of electric propulsion development SAIC Motor, mengatakan Cyberster merupaka

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Review Pemilik: Honda City Hatchback RS 2021, Cocok Buat Dimodif

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Honda City Hatchback RS 2021 Honda City Hatchback RS dihadirkan sebagai penerus Jazz GK5 di Tanah Air. Mewarisi berbagai keunggulan yang menjadi ikonik hatchback Honda, City Hatchback RS terlihat stylish, sporty, canggih, serta memiliki performa besar, yang mempunyai karakter 11-12 dengan Jazz. Pada review pemilik kali ini, kami akan mengulas City Hatchback RS manual lansiran April 2021. Menurut cerita dari pemilik, ia membeli mobil ini dalam

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil