Hasil Tes Konsumsi BBM Suzuki XL7 Hybrid Full-To-Full, Apakah Bisa Irit Banget?

Melalui kegiatan energetic adventure – media test drive, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengajak rekan media untuk merasakan secara langsung bagaimana impresi berkendara menggunakan Suzuki XL7 (Spesifikasi | Berita) Hybrid.

Sebagai produk terbarunya yang menempati segmen Low SUV 7-seater, saat ini XL7 Hybrid merupakan satu-satunya mobil di kelasnya yang mengusung teknologi hybrid dengan sebutan Smart Hybrid Vehicle by Suzuki (SHVS).

Dalam kegiatan media test drive kali ini terbagi menjadi 2 batch. Kami berkesempatan untuk ikut dalam batch 1 yang dilakukan di Yogyakarta mulai dari 3-5 Juli 2023. Kota Pelajar dipilih lantaran Jogja dianggap sangat cocok untuk mengetes performa, ketangguhan serta konsumsi BBM dari mobil ini.

Hal tersebut dikarenakan kondisi lalu lintas di Jogja sangatlah beragam. Mulai dari beberapa titik kemacetan di wilayah perkotaan, serta jalan yang menanjak dan menurun di beberapa daerah.

Untuk pengetesan XL7 Hybrid kali ini dilakukan dengan cara berkendara normal selama dua hari, yakni 3-4 Juni 2023. Pada hari pertama kami diajak untuk menulusuri sejumlah ruas dalam kota menuju Rajaklana Resto, Seleman. Perjalanan berikutnya menuju Jogja Archery School, kemudian Watu Tapak Camp Hill, Omah Eyang Resto dan terakhir The Alana Malioboro Yogyakarta Hotel.

Baca juga: Susul XL7 Hybrid, Suzuki Bakal Tambah Kapasitas Baterai Suzuki Ertiga Hybrid Terbaru

Pengisian bahan bakar XL7 Hybrid

Pada hari kedua medan yang dilalui kurang lebih sama seperti hari pertama, yakni melewati jalan perkotaan dan pedesaan yang mana kontur jalannya menanjak dan menurun dengan tingkatan yang cukup curam.

Lokasi pertama pada hari kedua perjalanan dari hotel yaitu La Li Sa Farmers Village, selanjutnya Omah Kopi Cokrowijayan, Bakpia Pathok 25 Ongko Joyo dan terakhir Warung Klangenan sebelum kembali ke hotel.

Sekedar informasi, pengetesan konsumsi BBM yang digunakan memakai metode full-to-full. Dengan menempuh jarak sejauh 199 km, setelah pengujian, bahan bakar yang kembali diisi ke dalam tangki secara penuh sebanyak 14.44 liter. Sehingga untuk average per liter dengan full-to-full penggunaan bahan bakarnya berada di angka 13,8 km/liter.

Baca juga: First Drive Suzuki XL7 Hybrid di Yogyakarta, Teknologi SHVS Terbukti Bikin Tarikan Lebih Responsif!

Teknologi SHVS pada Suzuki XL7 Hybrid

Fitur Engine Auto Start-Stop mematikan mesin secara sementara

Teknologi SHVS pada Suzuki XL7 Hybrid ditunjang dengan dua komponen utama yaitu ISG (Integrated Starter Generator) dan Lithium-ion battery 12v dengan kuat arus 10Ah.

Bukan hanya sekedar menghemat pemakaian bahan bakar, secara teknis kehadiran SHVS juga dapat mengurangi emisi gas buang sekaligus memperingan kerja putaran mesin dengan adanya teknologi Acceleration Assist.

Selain itu ISG pada teknologi SHVS memiliki fitur Regenerative Braking yang bertugas menyuplai kebutuhan listrik ke baterai. Listrik yang tersimpan pada baterai selanjutnya digunakan untuk menghidupkan beragam komponen elektrikal di mobil ketika mesin mobil mati secara otomatis dikarenakan aktifnya fitur Engine Auto Start-Stop.

Baca juga: Cicilan Kredit Suzuki XL7 Hybrid untuk Wilayah Yogyakarta dan Sekitarnya, Mulai Rp5,7 Jutaan!

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Enda

Reporter

Seorang pengagum otomotif sejak kecil, yang suka mengoprek kendaraan di akhir pekan, membuat penulis semakin cinta pada dunia...

Lanjut membaca

Beli mobil lebih murah, jual mobil lebih cepat

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Suzuki XL7

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Toyota RAIZE GR 1.0

Rp 234,00 Juta
Rp 4,77 Juta/bln

16.422 km

2 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota RAIZE GR SPORT TSS 1.0

Rp 249,00 Juta
Rp 5,07 Juta/bln

9.027 km

1,5 tahun

Banten

Cek Tawaran Juli

2020 Toyota RUSH S TRD SPORTIVO 1.5

Rp 227,00 Juta
Rp 4,63 Juta/bln

17.174 km

3 tahun

Java East

Cek Tawaran Juli

2021 Toyota RUSH S TRD 1.5

Rp 233,00 Juta
Rp 4,75 Juta/bln

16.256 km

2,5 tahun

Banten

Cek Tawaran Juli

2021 Wuling ALMAZ LT LUX CVT 1.5

Rp 280,00 Juta
Rp 5,71 Juta/bln

18.872 km

2,5 tahun

Java East

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Related Videos

Suzuki XL7 Pesaing Xpander Cross yang Sekarang Jadi Hybrid!

Is the SUZUKI XL7 just a muscular ERTIGA? Full REVIEW and DRIVE IMPRESSIONS!!

Berita Terbaru

Biarpun Toyota yang Laris, Daihatsu Ternyata Juga Sudah Produksi 8 Juta Unit Mobil di Indonesia

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) mengumumkan bahwa perusahaannya telah memproduksi mobil-mobil Daihatsu secara lokal hingga sebanyak 8 juta unit. Proses produksi yang dilakukan Daihatsu ini ternyata sudah dilakukan 45 tahun lalu, atau sejak tahun 1978 sampai 7 Juli 2023, dimana mobil yang dibuat tidak hanya untuk pasar domestik, tetapi juga ekspor. Menurut Presiden Direktur PT ADM Yasushi Kyoda, capaian produksi ke 8 juta unit ini merupakan sebuah pencapaian penting bagi Daihatsu atas usahanya dala

8 Hal Menarik Isuzu D-Max, Sang Kuda Hitam Penantang Hilux dan Triton

Nama Isuzu D-Max di Indonesia mungkin tertutup oleh dominasi dua model yaitu Toyota Hilux dan Mitsubishi Triton. Namun begitu, mobil pick up double cabin dari Isuzu itu tak kalah menarik dan patut dilirik. Secara tampilan dan kemampuannya, mobil double cabin D-Max juga tak kalah hebat. Baca juga: Isuzu MU-X dan D-MAX 2023 Terbaru Meluncur di Filipina, Tampil Lebih Mewah Nah, Anda mau tahu apa saja fakta menarik dari Isuzu D-Max, kita simak ulasanya di bawah ini. 1. Isuzu D-Max Lahir di 2002 Di I

Beli Mobil Bekas Juga Wajib Ada Garansi, Biar Gak Was-was

Beli mobil bekas adalah pilihan bagi sebagian kalangan masyarakat saat hendak memiliki kendaraan pribadi. Alasannya bisa beragam, namun kebanyakan faktor depresiasi harga mobil bekas dibanding yang baru menjadi pemicunya. Misal dengan dana Rp100 jutaan, Anda hanya bisa dapat mobil baru kelas LCGC tipe terendah. Tapi di mobil bekas dana sebesar itu sudah bisa dpaat mobil tipe SUV atau MPV yang fitur dan kenyamanannya lebih baik. Namun jangan tergiur dulu soal harga mobil bekas yang lebih murah, k

Penyebab Bensin Bisa Basi atau Kadaluarsa, Begini Cara Mengatasinya

Sering dianggap lelucon, ternyata bensin juga bisa basi atau kadaluarsa loh… Melansir dari tips Sahabat Daihatsu, bensin bisa basi apabila tersimpan di dalam tangki kendaraan terlalu lama terlebih dalam keadaan tutup tidak rapat. Meski begitu bahan bakar yang basi tersebut tidak akan mengubah warna maupun bau. Yang berpengaruh dari bensin basi yakni kualitas yang menurun. Baca juga: 7 Gejala Filter Bensin Mobil Rusak, Awas Turun Mesin Selain itu, ketika bensin didiamkan dalam waktu cukup lama di

Siap-siap Ada Kontes Modifikasi Truk di Jakarta 29-30 Juli 2023

Buat penggemar modifikasi truk, sebaiknya jangan sampai terlewat acara yang satu ini. Berjuluk Truck Contest, akan ada puluhan truk-truk yang sudah dimodifikasi untuk dicari mana yang terbaik. Penyelenggaraannya akan ada di Museum Purna Bhakti Pertiwi, Taman Mini Indonesia INdah (TMII), Jakarta, 29-30 Juli 2023. Baca juga: Gak Lagi Minum Solar, Truk Isuzu Siap Geser ke Mesin Hidrogen Hasil Kreasi Honda Truck Contest ini merupakan bagian dari rangkaian acara Parjo (Pasar Jongkok Otomotif) ke-11.

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Hot
Toyota

Toyota Agya

Rp 144,90 - 173,30 Juta

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Toyota Rush
    Rp 278,80 Juta
    XL7 vs Rush
  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Toyota Raize
    Rp 229,80 Juta
    XL7 vs Raize
  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Wuling Almaz
    Rp 279,50 Juta
    XL7 vs Almaz
  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Daihatsu Terios
    Rp 214,45 Juta
    XL7 vs Terios
  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Daihatsu Rocky
    Rp 214,20 Juta
    XL7 vs Rocky
Suzuki XL7
Lihat