Mobil-mobil Hot Wheels Dalam Wujud 1:1 Siap Hadir di Indonesia

Anda penggemar mobil-mobil miniatur Hot Wheels? Sebaiknya jangan sampai ketinggalan event yang bakal digelar 17-20 Agustus 2023.

Bertajuk Hot Wheels Legends Tour 2023, ini adalah kontes modifikasi mobil kustom yang didukung oleh Hot Wheels.

Acara ini jadi makin spesial karena kontes tersebut bukan hanya Indonesia, namun juga Malaysia, Selandia Baru, Jerman, Brazil, Meksiko, Inggris, Jepang dan negara-negara lain.

Baca juga: Dicari! Mobil Modifikasi Unik Untuk Diubah Jadi Hot Wheels, di Ajang Hot Wheels Legends Tour Indonesia

Pendaftaran dibuka sampai 31 Juli 2023

Untuk Indonesia, ini adalah acara Legends Tour tahun kedua yang akan menampilkan Brendon Vetuskey, Global Hot Wheels Product Designer.

Selain itu sejumlah juri lokal modifikasi juga akan hadir, seperti Galih Laksono, GSpeed Indonesia, SEMA BOTB (Battle Of The Builder), dan Didiet, dari Bandietoz Garage Kustom.

"Pada penjurian tahun lalu, saya semakin melihat bahwa peserta Indonesia memiliki kreativitas yang unik dan berbeda dari negara lain. Ini adalah kesempatan besar bagi seluruh peserta untuk kembali berkompetisi dan meninggalkan jejak di skala regional maupun global," ujar Brendon Vetuskey.

Baca juga: VW Kembar Siam ini Sukses Jadi Jawara HW Legends Tour Indonesia, Bakal Jadi Legenda Hot Wheels dari Indonesia!

Peserta akan Dibuatkan Diecast Hot Wheels Mobilnya Sendiri

Versi 1:64 dan 1:1

Brendon Vetuskey menyebutkan kesempatan ini akan menjadi tantangan bagi peserta untuk mengikuti jejak juara tahun lalu dari Indonesia, Denny Kusumah.

Melalui VW Dakodok merahnya Denny menjadi juara Favorit Penggemar Asia Pasifik tahun 2022 dan masuk ke dalam 10 besar dalam kompetisi global Hot Wheels Legends Tour.

"Hot Wheels Legends Tour memberikan inspirasi yang luar biasa bagi kami, para desainer dan penggemar mobil, dalam memacu kreativitas dan semangat kami," kata Denny.

VW Denny Kusumah

Melanjutkan kesuksesan acara tahun lalu, dalam kontes kali ini peserta juga diberi kesempatan untuk mengabadikan desain mobil mereka sendiri dalam bentuk model die-cast berskala 1:64 yang akan diproduksi dan dijual di seluruh dunia.

"Kami sangat antusias menyambut kembali Hot Wheels Legends Tour di tahun ke-6 secara global dan tahun ke-2 di Indonesia. Kami mengundang para penggemar Hot Wheels, komunitas mobil, dan para penggemar otomotif di Indonesia, khususnya di dunia modifikasi mobil. Kami juga berharap acara ini tidak hanya menjadi sebuah acara hebat Hot Wheels seperti biasa, namun menjadi sebuah "annual celebration" bagi seluruh industri otomotif di Indonesia," kata Rueben Sivalingam, Country Manager, PT Mattel Trading Indonesia.

Juara Favorit Penggemar Asia Pasifik 2022

Kalau tertarik jadi peserta Hot Wheels Legends Tour 2023, bisa mendaftar ke website Hotwheelsindo.com periode 1 Juni hingga 31 Juli 2023.

Nantinya dua puluh mobil modifikasi terbaik hasil kurasi tim juri akan dipamerkan selama 4 hari, 17 – 20 Agustus 2023, di Mall Kota Kasablanka. 

Baca juga: Modifikasi Honda Integra DA5 yang Jadi Supergiveaway IMX 2021, Tampil Berkelas Pakai Produk Lokal

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Daihatsu Rocky

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2019 Daihatsu TERIOS X 1.5

Rp 195,00 Juta
Rp 3,97 Juta/bln

19.652 km

4,5 tahun

Jakarta

Lihat Rincian

2017 Toyota AGYA G 1.0

Rp 106,00 Juta
Rp 2,16 Juta/bln

10.656 km

6,5 tahun

Jawa Barat

Lihat Rincian

2021 Suzuki ERTIGA GL 1.5

Rp 192,00 Juta
Rp 3,91 Juta/bln

5.727 km

1,5 tahun

Jakarta

Lihat Rincian

2019 Toyota CALYA G 1.2

Rp 130,00 Juta
Rp 2,65 Juta/bln

16.171 km

4 tahun

Jawa Barat

Lihat Rincian

2020 Honda BRIO RS 1.2

Rp 189,00 Juta
Rp 3,85 Juta/bln

18.587 km

3 tahun

Jakarta

Lihat Rincian
Lihat Lebih

Berita Terbaru

Bukan Brio, Toyota Avanza Masih Jadi Terlaris Semester Pertama 2023

Meski Toyota Avanza 2023 sekarang ini jarang mendapatkan predikat mobil terlaku setiap bulan, namun nyatanya mobil sejuta umat masih layak dinobatkan pada LMPV Toyota tersebut. Ini krena Avanza ternyata masih jadi mobil yang terlaris di semester pertama tahun 2023. Menurut data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), wholesales (distribusi pabrik ke dealer) periode Januari-Juni 2023 yang mencapai 505.985 unit, Toyota Avanza 2023 menyumbangkan penjualan mencapai 30.221 unit. Me

Pilihan Mobil MPV Murah Buat Taksi Online, Wuling Formo S Lebih Menarik daripada Daihatsu Sigra

Wuling Formo S varian 8-seater per Juli 2023 dibandrol Rp161,6 juta OTR Jakarta. Harga yang ditawarkan lebih murah Rp400 ribu dari Daihatsu Sigra tipe R MT. Formo S pada dasarnya merupakan kendaraan niaga guna memenuhi kegiatan bisnis sehari-hari mulai dari mobil operasional perusahaan, hingga usaha kecil yang sekaligus bisa mengangkut penumpang. Meski begitu tak sedikit oleh pemilikinya mobil ini banyak digunakan sebagai taksi online maupun mobil keluarga. Memiliki tagline ‘Andalan Keluarga dan

Begini Perubahan Masing-masing Varian Hyundai Stagazer 2023, Bukan Cuma Ganti Nama

Hyundai Stargazer tak hanya sekadar punya varian baru, tapi mobil yang meluncur pada tahun 2022 ini juga mengalami penyegaran ringan. Menurut Product Expert PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) Bonar Pakpahan, penyegaran yang dilakukan pada mobil Hyundai Stargazer merupakan masukan dari konsumen dan juga sudah melalui diskusi internal Hyundai. "Pada akhirnya, kami bisa hadirkan dari apa yang saat ini kami hadirkan saat ini, yaitu The New Stargazer," ungkap Bonar saat peluncuran New Hyundai Stargaz

Penjualan Honda WR-V 2023 Terbukti Bisa Permalukan Raize dan Rocky

Kehadiran Honda WR-V 2023 sempat dipandang sebelah mata oleh beberapa pihak. Pasalnya SUV terkecil Honda di Indonesia itu berbagi platform dan sejumlah spesifikasi teknis dengan produk Honda lainnya. Seperti mesin yang serupa City hatchback, serta layout dasbor yang dibilang masih identik dengan BR-V sebagai "kakak kandung"-nya. Baca juga: Daihatsu Sigra Tumbangkan Avanza dan Brio Jadi Mobil Terlaris Sepanjang Juni 2023 Belum lagi WR-V juga harus menghadapi raksasa di kelas ini yang sudah lebih

Bosan dengan Morris Mini, Mr Bean Pilih Kendarai Toyota GR Yaris Hidrogen

Kalau melihat sosok Rowan Atkinson pasti kita aakn langsung teringat pada perannya sebagai Mr Bean. Tapi jika aktor asal Inggris itu saat peran sebagai Mr Bean mengendarai Morris Mini berkelir hijau, baru-baru ini ia diketahui mengemudikan Toyota GR Yaris hidrogen. Melalui event Goodwood Festival of Speed (FOS) tahun ini, Rowan mencoba secara langsung impresi berkendara menggunakan GR Yaris H2 Concept. Kehadiran Rowan dalam event yang digelar 13-16 Juli 2023 tersebut merupakan partisipasi dalam

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil