Chery Buka Jaringan Dealer di Pondok Indah Jakarta Selatan

PT Chery Sales Indonesia (CSI) hari ini meresmikan dealer terbarunya Chery Pondok Indah yang berlokasi di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan.

Dealer kali ini Chery Indonesia bekerja sama dengan PT Surya Mahkota Gemilang (Mahkota Group) dan akan memberikan layanan Sales, Service, dan Spare parts (3S).

"Adanya dealer Chery di Pondok Indah ini merupakan cara kami untuk menjangkau komunitas urban di wiulayah Jakarta.

Dealer terbaru Chery di kawasan Pondok Indah

Kami optimis bahwa pecinta otomotif di Jakarta Selatan dan sekitarnya akan menjadikan model-model Chery sebagai pilihan yang dapat melengkapi keseharian mereka, baik secara fungsional maupun gaya hidup yang fashionable," kata Shawn Xu, Presiden PT CSI, Rabu (20/09/2023).

Baca juga: Chery Buka Showroom di Qbig BSD City, Ada Fasilitas Servis Juga

Chery Pondok Indah Berikan Layanan Premium

Dealer Chery terbaru ini berada di Jalan Sultan Iskandar Muda No.55, Pondok Indah, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, serta berdiri di lahan seluas 925 m2.

Diresmikan, Rabu (20/9/2023)

Menempati bangunan seluas 225 m2, untuk layanan penjualan, pada area showroom terdapat unit display Chery Tiggo 7 Pro, Chery Tiggo 8 Pro, dan Chery Omoda 5.

Kemudian ada pula area servis dan sparepart seluas 700 m2 untuk melayani perawatan berkala dan perbaikan unit mobil Chery pelanggan.

Secara keseluruhan, dealer di Pondok Indah ini menawarkan layanan dengan standar premium yang mengacu pada Chery 6 Stars Service, termasuk keberadaan Service Car untuk memberikan layanan pelanggan dari rumah atau kantor.

Baca juga: Penjualan Chery Secara Global Sudah Sentuh 1,06 Juta Unit, Tiggo 8 Paling Diminati

Jangkau kaum urban di Jakarta Selatan dengan layanan Premium

"Kami melihat potensi besar Chery di pasar otomotif Indonesia, oleh karenanya kami optimis untuk mendukung penetrasi Chery kepada komunitas urban di Jakarta," tukas Andreas Gunawan, Branch Manager Mahkota Group.

Baca juga: Chery Omoda 5 GT Siap Asapi Honda HR-V dkk

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Chery Omoda 5

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

Lihat Lebih

Video Pendek Terkait

Related Videos

Mobil Listrik China Jadi Banyak Banget!

Lima Amunisi Chery Omoda 5 Buat Lawan HR-V! | First Look

First Drive Chery Omoda 5, Si Pesaing Honda HR-V dan Hyundai Creta

Berita Terbaru

3 Kelemahan Toyota Kijang Rangga, Bikin Kalah Pamor dari Kijang Krista

Saat Toyota Kijang Kapsul hadir pada 1997, PT Toyota Astra Motor saat itu juga merilis Kijang Rangga untuk tipe termewah dari varian short chassis. Agak disayangkan, kiprah Kijang Rangga hanya mampu bertahan selama dua tahun. Lantas apakah kelemahan di MPV ini begitu banyak? Tak seperti Krista, Kijang Rangga berwujud semi jip. Ciri khas pada model ini terdapat pada bagian belakangnya yang memiliki ban serep yang tergantung di pintu. Baca juga: Ini Keunggulan Toyota Kijang Krista, Varian Termewah

GIIAS Surabaya 2023 Resmi Dibuka, Mobil Listrik Neta dan Ora Absen Dalam Pameran

Setelah dilaksanakan di Tangerang pada 10 - 20 Agustus kemarin, pagelaran otomotif GIIAS 2023 kembali diselenggarakan dengan bertempatkan di Grand City Convex, Surabaya. Diselenggarakan selama 5 hari mulai dari 20 - 24 September 2023, perhelatan GIIAS ke-8 di kota Pahlawan ini memberikan kesan khusus dalam penyelenggaraannya, mengingat GAIKINDO (Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia) ingin memberikan inovasi terkini dari otomotif Indonesia. “GAIKINDO ingin menghadirkan inovasi terkini d

Suzuki Jimny 5 Pintu Siap-siap Masuk Indonesia

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) selaku agen pemegang merek Suzuki di Indonesia digadang-gadang tengah menyiapkan mobil terbarunya, yaitu Suzuki Jimny 5 pintu. Meski pihak Suzuki masih enggan membocorkan produk barunya itu, namun kabar mobil yang dikenal sanggup melumat jalanan offroad karena memiliki varian penggerak empat roda ini semakin santer terdengar. Terlebih, rencana baru perusahaan dengan logo huruf S ini diperkuat dengan informasi dari bocoran yang ditampilkan Nilai Jual Kendaraan Berm

Toyota Hilux Berbahan Bakar Hidrogen Meluncur, Bye-bye Asap Hitam!

Toyota Hilux (Spesifikasi | Berita) hidrogen baru-baru ini diluncurkan di Inggris. Kendaraan ramah lingkungan yang disebut hydrogen fuel cells tersebut bagian dari Fuel Cell Electric Vehicle (FCEV). Sekedar informasi, teknologi FCEV sebelumnya telah diaplikasikan pada Toyota Mirai. FCEV sendiri menggunakan sel bahan bakar dimana hidrogen bereaksi secara kimia dengan oksigen di udara untuk menghasilkan listrik. Selanjutnya sumber daya yang dihasilkan dimanfaatkan untuk menggerakkan motor listrik

3 Hal Menarik Kia Carens 2, MPV Matic Cuma Rp50 Jutaan

Kia Carens 2 menjadi MPV yang kalah tersohor bila dibandingkan Kijang Kapsul. Padahal MPV asal Korea Selatan ini punya banyak hal menarik sebagai sebuah MPV medium. Kia merakit mobil ini dalam negeri (CKD) pada penghujung 2003. Kia Carens II akhirnya pensiun pada tahun 2008. Baca juga: Kia Carens 2023 Dapat Mesin Baru di India, Indonesia Menyusul? Kia Seltos dan Kia Carens 2023 Bakal Pakai Mesin Baru Lebih Bertenaga Lebih Murah Rp11 Juta, Kia Carens Apakah Lebih Baik dari Toyota Kijang Innova Ze

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaruPembaruan
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Chery Omoda 5
Lihat