window.googletag = window.googletag || {cmd: []}; googletag.cmd = googletag.cmd || []; googletag.cmd.push(function() { googletag.defineSlot('/22557728108/id_model_breadcrumb_above_pc', [ 728, 90 ], 'div-gpt-ad-1685590498875-0').addService(googletag.pubads()); googletag.pubads().enableSingleRequest(); googletag.pubads().collapseEmptyDivs(); googletag.enableServices(); });
googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-1685590498875-0'); });
Rp 682,80 Juta
Spesifikasi Mazda 6
Segmen Segmen D
Tipe Bodi Sedan
Jenis Penggerak AT
Kapasitas Mesin 2.5 L
Tenaga 190 PS
Tempat Duduk 5
Car for sale
window.googletag = window.googletag || {cmd: []}; googletag.cmd = googletag.cmd || []; googletag.cmd.push(function() { googletag.defineSlot('/22557728108/id_model_usedcar_under_pc', [ 728, 90 ], 'div-gpt-ad-1685590583536-0').addService(googletag.pubads()); googletag.pubads().enableSingleRequest(); googletag.pubads().collapseEmptyDivs(); googletag.enableServices(); });
googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-1685590583536-0'); });
  • Overview
  • Eksterior
  • Interior
  • Fitur
  • Mesin dan Performa
  • Kesimpulan
  • Overview

    Mazda 6 merupakan mobil tipe sedan premium keluaran pabrikan Mazda. Mobil ini hadir setelah diluncurkannya mobil small hatchback, yakni Mazda 2 yang berhasil mendapat ketenaran yang sangat tinggi pada saat itu.

    Mobil ini pertama kali diperkenalkan di GIIAS 2018 yang lalu dan menjadi pusat perhatian konsumen Indonesia pada saat itu. Sampai 2020, Mazda 6 tersedia dalam 2 varian. Harga Mazda 6 2020 kedua tipe tersebut dibanderol dengan biaya sebesar Rp 683 jutaan.

  • Eksterior


    Eksterior Mazda 6 ini memiliki tampilan yang kalem, namun elegan. Mobil memiliki konsep desain ‘Kodo : Soul of Motion’ yang selalu melekat pada mobil-mobil keluaran pabrikan asal Jepang ini. Mobil ini dibekali dengan aksen grill yang berukuran lebih besar dan memberi kesan sporty pada mobil..

    Mazda 6 memiliki headlamp bersudut lancip yang elegan. Ada juga kombinasi gril dan dua sudut lampu utama yang terlihat mewah, ditambah dengan list krom yang menghubungkan kedua lampu serta melewati gril bagian bawah.

    Pada bagian samping, mobil ini memiliki desain atap yang melengkung dan merupakan konsep desain yang dipakai mobil sedan masa kini. Pada bagian belakang, mobil ini memiliki gaya ‘buntut’ pendek dan dipadukan dengan desain lampu ‘sipit’ yang memberi kesan gagah pada mobil.

    Mobil ini desain wing grille yang sangat khas. Ada juga penggabungan lampu LED dan lampu Halo Ring di bagian lampu depan. Kedua hal ini menambah kesan tangguh pada mobil.

    Dimensi

    Mazda 6 memiliki dimensi dengan panjang 4865 mm, lebar 1840 mm, dan tinggi 1450 mm. Mobil ini juga memiliki Ground Clearance 165 mm dan Jarak Sumbu Roda 2830 mm.


    Dimensi Mazda 6 2020
    Panjang 4,865 mm
    Lebar 1,840 mm
    Tinggi 1,450 mm
    Jarak Sumbu Roda 2,830 mm
  • Interior


    Interior Mazda 6 memiliki desain yang mewah dan elegan. Mobil ini memiliki kabin yang cukup luas dan mampu membawa hingga 5 orang penumpang. Kursi duduk telah dilapisi dengan bahan kulit berkualitas tinggi yang memberikan kenyamanan bagi setiap penumpang yang duduk di kursi tersebut.


    Panel-panel tersebut antara lain Gauge Illumination Dimming Control, Trip Computer, serta berbagai panel yang disematkan pada layar LCD Touchscreen seluas 7 inci yang meliputi Lane Departure Warning System, Mazda Radar Cruise Control, dan High Beam Control System.

    Masuk ke segmen mobil premium, Mazda 6 ini memiliki berbagai fitur yang sangat canggih dan fungsional, serta dapat memberikan kenyamanan dan kepuasan tersendiri bagi pengguna mobil ini.

  • Fitur

    Mazda 6 memiliki berbagai fitur yang cukup lengkap dan menarik. Mobil ini memiliki fitur keselamatan seperti dual front side airbags, dual front airbags, dan dual side air curtains yang dapat melindungi pengemudi dan para penumpang mobil ini jika terjadi kecelakaan atau benturan keras.

    Mazda 6 juga sudah dilengkapi dengan fitur Anti-theft alarm system yang dapat melindungi pengemudi dan para penumpang dari resiko pencurian. Mobil ini juga membekali seat belt pada setiap masing-masing pengemudi dan penumpangnya.

    Selain itu, terdapat beberapa fitur keselamatan lainnya ciri khas Mazda 6 seperti i-ACTIVE SENSE yang akan memberikan deteksi awal pada berbagai kondisi sehingga mencegah terjadinya kecelakaan besar.
    Fitur i-ACTIVSENSE yang terdapat pada mobil ini adalah Smart City Brake Support, Smart City Brake Support Rear (SCBS R), Dynamic Stability Control & Traction Control System (DSC/TCS).

    Fitur i-ACTIVSENSE lainnya ada Blind Spot Monitoring (BSM), Rear Cross-Traffic Alert (RCTA), Lane-Departure Warning System (LDWS), Adaptive LED, Lane-keep Assist System (LAS), Anti Lock Braking System (ABS), Driver Attention Alert (DAA), dan 360 View Monitor.

    Mazda 6 memiliki fitur hiburan dengan AM/FM/HD Radio CD player lengkap dengan 6 speaker aktif yang merupakan sistem audio yang sangat berkelas. Mazda6 juga dilengkapi dengan berbagai fitur lainnya, seperti Automatic volume control, USB, Bluetooth, serta auxiliary audio input jacks.

    Ada juga fitur hiburan lainnya seperti colour touchscreen audio display berukuran 5.1 inci yang sangat membantu pengemudinya jika membutuhkan hiburan di tengah kemacetan. Mobil Mazda 6 sudah dilengkapi SiriusXM® Satellite Radio lengkap dengan fin antenna.

    Pada segmen pengereman, mobil Mazda6 telah dibekali dengan teknologi Ventilated Discs pada bagian rem depannya, sehingga mobil tetap stabil jika melakukan pengereman mendadak. Mazda6 ini juga sudah dilengkapi dengan teknologi Solid Discs untuk rem mobil pada bagian belakang.



  • Mesin dan Performa

      

    Mazda 6 dibekali dengan mesin berkapasitas 2488 cc tipe Petrol. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga maksimal 187 hp dan torsi maksimal 252 Nm. Mobil ini memiliki transmisi otomatis 6-speed.

    Efisiensi Bensin
    Kapasitas Mesin 2,488 cc
    Tenaga 187 hp
    Torsi 252 Nm
    Jenis Bahan Bakar Bensin
  • Kesimpulan

    Mobil Mazda 6 memiliki berbagai fitur lengkap yang siap melindungi, menghibur dan memberi kenyamanan maksimal bagi penumpang yang berada di dalamnya.

Mazda 6 2024 memiliki total 4 pilihan warna di Indonesia: Snowflake White Pearl Mica, Jet Black Mica, Machine Grey Metallic, Soul Red Crystal Metallic

  • Mazda 6 Snowflake White Pearl Mica
  • Mazda 6 Jet Black Mica
  • Mazda 6 Machine Grey Metallic
  • Mazda 6 Soul Red Crystal Metallic

Snowflake White Pearl Mica

Tidak ada informasi dealer yang relevan,
kami akan memperbaruinya sesegera mungkin.

  • Katakan pada saya Transmisi dari Mazda 6.

    Transmisi dari Mazda 6 adalah sebagai berikut:

    VarianMazda 6 Elite EstateMazda 6 Elite Sedan
    Jenis transmisi
    Gearshift paddleYY
    .
  • Apakah Mazda 6 tersedia di Pengaturan Kursi Penumpang Depan?

    Tidak, Mazda 6 tidak tersedia di Pengaturan Kursi Penumpang Depan.

  • Apakah Mazda 6 tersedia di Lampu dekat?

    Tidak, Mazda 6 tidak tersedia di Lampu dekat.

window.googletag = window.googletag || {cmd: []}; googletag.cmd = googletag.cmd || []; googletag.cmd.push(function() { googletag.defineSlot('/22557728108/id_model_sidebar_1_pc', [ 300, 250 ], 'div-gpt-ad-1685609732008-0').addService(googletag.pubads()); googletag.pubads().enableSingleRequest(); googletag.pubads().collapseEmptyDivs(); googletag.enableServices(); });
googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-1685609732008-0'); });

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

Mazda 6 Elite Estate

Upgrade

Tambahkan mobil Anda

Gak mau tukar tambah?  Pilih Mobil
Honda Accord
Rp 749,00 Juta
Toyota Prius
Rp 698,00 Juta
Toyota Camry
Rp 648,25 - 681,55 Juta
Honda Civic
Rp 533,00 - 616,80 Juta
Toyota Corolla Altis
Rp 491,90 - 591,60 Juta
VS