Harga Bekas Honda Brio Gen 1 Rp90 Jutaan, Cek Bagian Ini Sebelum Beli

Honda Brio gen 1 hingga kini masih menjadi primadona masyarakat Tanah Air. Memiliki bodi kompak, performa besar serta irit dalam hal penggunaan bahan bakar, membuat harga bekasnya terbilang stabil.

Seperti yang bisa dilihat, untuk pasaran harga bekas Honda Brio gen 1 lansiran 2012-2013 saat ini paling murah berada di angka Rp90 jutaan. Sekedar informasi Brio poduksi 2012 hingga 2013 yang dijual di Indonesia berstatus Completely Built Up (CBU) Thailand.

Supaya dapat mengisi segmen low cost green car (LCGC) serta memiliki harga lebih terjangkau, pada September 2013 PT Honda Prospect Motor kembali memperkenalkan Brio yang merupakan produksi dalam negeri.

Untuk spesifikasinya, Brio buatan Tanah Air menggunakan mesin lebih kecil dibandingkan versi CBU, yakni 1.200 cc. Selain itu, Brio lokal tidak mendapatkan deffoger di kaca belakang, tilt steering, pretensioner with load limiter Seatbelt, pedestrian protection, kemudian ABS dan EBD.

Jika kalian saat ini sedang mencari Honda Brio gen 1, ada baiknya ketahui beberapa poin yang perlu diperhatikan sebelum membeli.

Baca juga: Adu Mobkas yang Irit BBM, Ini Perbandingan Honda Brio Gen 1 vs Suzuki Ignis 2017

2019 Honda BRIO SATYA E 1.2
Rp 154,86 Juta
Rp 2,80 Juta/bln
Dapatkan
20.297 km
4 tahun
Banten
2016 Honda BRIO RS 1.2
Rp 126,88 Juta
Rp 2,29 Juta/bln
Dapatkan
38.163 km
1,5 tahun
Jakarta
2019 Honda BRIO SATYA E 1.2
Rp 156,95 Juta
Rp 2,84 Juta/bln
Dapatkan
52.782 km
4 tahun
Banten

1. Cek Eksterior Honda Brio Secara Menyeluruh

Honda Brio gen 1

Ketika ingin membeli Honda Brio bekas, langkah awal yang harus dilakukan yakni mengecek bagian eksterior. Hal ini bertujuan untuk mengetahui adanya bekas tabrak atau pengecatan ulang.  

Mengetahui apakah kondisi Brio yang sedang dicek bekas mengalami tabrakan atau tidaknya, kalian bisa melihat dari lipatan di setiap pintu.

Guna mengetahui cat bekas dilakukan perbaikan atau tidak, kalian bisa melakukan pengecekan di tempat yang terbuka atau cahaya yang cukup.

2. Honda Brio Rentan Timbul Suara Berisik di Kaki-kaki Depan

Honda Brio lemah di kaki-kaki depan

Seperti kebanyakan mobil Honda, Brio mempunyai kekurangan di kaki-kaki depan yang kerap timbul suara berisik ketika melewati jalan tidak rata. Untuk mengetahui adanya kerusakan atau tidak, sebaiknya saat melakukan tes drive melewati jalan berkontur dengan kecepatan rendah.

Oh iya, saat kondisi diam jangan lupa putar setir secara perlahan. Hal ini dilakukan untuk mengetahui apakah kondisi rack steer masih bagus atau tidak. Apabila ditemukan gep atau suara hentakan kecil, kemungkinan kondisi rack steer sudah mulai melemah.

Baca juga: Jangan Salah Beli, Ini 4 Perbedaan Honda Brio S dan E gen 1

3. Cek Mesin dan Transmisi

Transmisi matic Honda Brio

Langkah selanjutnya yang harus dilakukan saat melakukan pengecekan Honda Brio gen 1 yakni mesin dan transmisi. Apabila suara mesin tidak terlalu berisik dan kondisi tempat pengisian oli tidak ditemukan sludge atau kerak, bisa dipastikan kondisinya dalam keadaan baik. Selain itu juga cek apakah di sekitaran mesin terdepat rembesan atau kebocoran oli.

Untuk transmisi khususnya matic, kalian bisa mengeceknya dengan cara memindahkan tuas ke R atau D. Apabila saat menggeser tuas timbul suara hentakan, kemungkinan besar transmisi mulai bermasalah.

4. Kopling Keras, Pertanda Tipis atau Ada Kebocoran

Pegecekan kopling

Pada transmisi manualnya, Honda Brio gen 1 menggunakan sistem kopling hidrolik. Untuk menggerakannya dibutuhkan tekanan dari fluida. Apabila mengalami kebocoran, gejala umum yang terjadi adalah keras ketika pedal kopling diinjak.

Untuk kerusakan biasanya ada pada seal di dalam master rem yang sobek atau piston baret. Selain itu, kopling yang keras ketika pedal diinjak juga sebagai pertanda bahwa kampas yang tipis atau dekrup melemah.

5. AC dan Sistem Kelistrikan Tak Luput dari Perhatian

AC Honda Brio bermasalah

Tak sedikit ditemukan kasus Honda Brio mengalami masalah pada AC yang kurang dingin. Sistem pendingin udara yang tidak maksimal biasanya diakibatkan kompresor, atau ekspansi yang mulai melemah.

Selain itu juga jangan lupa untuk mengecek sistem kelistrikan dengan cara melihat indikator pada panel instrument apakah lampu indikator check engine menyala atau tidak. Karenanya untuk sistem kelistrikan Honda Brio sangat sensitif terhadap kerusakan, terlebih jika pemilik menambahkan aksesoris yang membutuhkan daya listrik cukup besar.

Baca juga: Harga Bekas Rp80 Jutaan, Berikut Kelebihan dan Kekurangan Honda Brio Gen-1

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Enda

Reporter

Seorang pengagum otomotif sejak kecil, yang suka mengoprek kendaraan di akhir pekan, membuat penulis semakin cinta pada dunia...

Beli mobil lebih murah, jual mobil lebih cepat

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Honda Brio

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2020 Honda BRIO RS 1.2

Rp 189,00 Juta
Rp 3,85 Juta/bln

18.587 km

3 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2022 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 178,00 Juta
Rp 3,63 Juta/bln

5.503 km

0,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota AGYA GR SPORT 1.2

Rp 149,00 Juta
Rp 3,04 Juta/bln

5.751 km

1 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2020 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 152,00 Juta
Rp 3,10 Juta/bln

15.855 km

2,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2020 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 164,00 Juta
Rp 3,34 Juta/bln

16.096 km

3,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

5 Hal Menarik di Daihatsu Ayla X ADS Buat Lawan Honda Brio

Jadi Mending Agya Baru, Brio Satya, atau Cukup Ayla? | Komparasi Mobil di Bawah Rp 200 juta!

2021 Honda Brio RS Urbanite yang Lebih Sporty Dengan

All New Honda Brio Pada Sisi Desain yang Semakin Dinamis dan Sporty

Berita Terbaru

Jurus Jitu 6 Tahun Wuling Konsisten Manjakan Selera Konsumen di Indonesia

Enam tahun jelas bukan perjalanan singkat bagi Wuling Motors di Indonesia. Terlebih punya pekerjaan rumah besar mengubah stigma negatif yang sempat melekat di pikiran masyarakat akan mobil Tiongkok. Tapi siapa sangka dalam kurun waktu enam tahun Wuling di Indonesia justru mampu membuktikan produknya sanggup bersaing dan menjadi andalan konsumen di Tanah Air. Baca juga: Masuk Tahun Keenam, Wuling Buktikan Merek China Sukses Pikat Masyarakat Indonesia Selama kiprah Wuling di Indonesia, Brand and M

Hyundai Stargazer X Penantang Xpander Cross Dipastikan Meluncur di GIIAS 2023

Hyundai akan terus melakukan inovasi di pasar otomotif nasional, termasuk mempersiapkan produk baru berupa Hyundai Stargazer X. Kemunculan Stargazer X ini disebutkan langsung oleh President Director PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) Woojune Cha, di Jakarta, Senin (17/7/2023). Baca juga: Senggol Xpander Cross, Hyundai Stargazer X 2023 Bakal Hadir Pakai Rem Cakram di Semua Roda Menurut Woojune Cha, Stargazer X bakal diluncurkan di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang dimu

Hyundai Stargazer Essential Resmi Diluncurkan dengan Harga Menarik, Ini yang Berubah

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menghadirkan Hyundai Stargazer Essential yang menjadi varian baru dari Stargazer, Senin (17/7/2023). Kehadiran Hyundai Stargazer Essential ini ternyata menggantikan tipe Trend. Alhasil, varian Stargazer saat ini untuk urutan termurah sampai termahal adalah Active, Essential, Style dan Prime. Baca juga: Hyundai Stargazer Essential Segera Diluncurkan, Fiturnya Lebih Lengkap Menurut President Director PT Hyundai Motors Indonesia, Woojune Cham kehadiran Stargazer E

Terungkap, MG Cyberster 2023 Bisa Sprint Lebih Cepat dari Ferrari dan Lamborghini

Mobil listrik pertama MG berjeniskan roadster soft top, MG Cyberster 2023 diperkenalkan pertama kali pada April lalu. Pabrikan China berdarah Inggris, MG, hadirkan Cyberster 2023 bukan cuma membawa desain yang agresif sekaligus atraktif, namun juga dengan performa tinggi. Baru-baru ini diungkapkan bahwa mobil listrik ini bahkan lebih cepat dan lebih bertenaga daripada banyak supercar terkemuka dunia. Wang Jian, director of electric propulsion development SAIC Motor, mengatakan Cyberster merupaka

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

  • Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    VS
    Toyota Agya
    Rp 175,40 Juta
    Brio vs Agya
  • Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    VS
    Suzuki Baleno
    Rp 235,00 Juta
    Brio vs Baleno
  • Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    VS
    Wuling Air EV
    Rp 238,00 Juta
    Brio vs Air EV
  • Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    VS
    Daihatsu Sirion
    Rp 201,75 Juta
    Brio vs Sirion
  • Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    VS
    Nissan March
    Rp 185,80 Juta
    Brio vs March
Honda Brio
Lihat