Pick Up Ini Lebih Menarik Ketimbang Daihatsu Gran Max atau Suzuki Carry, Ada Versi Mesin Listriknya Juga

Kalau di Indonesia segmen kendaraaan komersial jenis pick up dikuasai oleh Daihatsu Gran Max dan Suzuki Carry, maka dua mobil ini mungkin akan terganggu pangsa pasarnya jika pick up yang satu ini masuk ke pasar domestik.

Foton View yang pernah dipasarkan di Indonesia

Saat berkiprah di Tanah Air, Foton sempat menawarkan beberapa kendaraan komersial misalnya View XLC yang menyasar mobil angkutan penumpang seperti Toyota HiAce.

Kemudian Foton Indonesia juga memasarkan truk besar yaitu Auman dan Aumark.

Baca juga: Kembaran Daihatsu Gran Max di Jepang Mulai Sepi Peminat?

Foton Xiangling Q Hasil Desain dari Italia

Ada model single cabin dan double cabin

Mobil ini diklaim merupakan hasil desain dari desainer asal Italia, sayangnya tidak disebut siapa desainer yang dimaksud.

Fascia depannya tidak terlalu boxy dengan menawarkan lampu utama yang terintegrasi DRL berbentuk C.

Desain bagian tengah dan bemper depan juga punya lekukan yang cukup unik, serta mobil ini dibeklai lampu kabut pada sisi kiri dan kanan bempernya.

Bisa berbentuk pick up box

Sementara itu bentuk kaca depan dan jendela masih terlihat seba mengkotak, demikian pula bak kargo belakang juga desainnya masih persegi.

Kemudian Xiangling Q juga mengadopsi two tone untuk keseluruhan cat eksteriornya, pihak Foton menyediakan 9 pilihan warna, antara lain Clear Water Blue + Melaleuca White, Chunchen Green + Toyota White, Haitianxia + Cream, Yaoyan Red + Xingyao Black, Purple Volcanic Gray + Black Xingyao, dan Tianji Blue + Black Xingyao.

Baca juga: Bukan di Jepang, Daihatsu Hijet 2023 Tertangkap Kamera Sedang Melakukan Tes Jalan di Indonesia

Bisa Diubah Bentuk Sesuai Kebutuhan

Desain joknya menarik

Xiangling Q memiliki dua varian, single cabin dan double cabin, mesinnya ada opsi mesin bensin Dongan 1.6-liter DAM16N S yang dipadukan transmisi manual 5 percepatan.

Selain itu ada juga sistem penggerak listrik murni yang menggunakan dua pilihan baterai yaitu CATL 32,15 kWh serta berkapasitas 41,86 kWh.

Ada steering switch dan headunit 9 inci

Untuk interiornya mobil ini telah dilengkapi meter cluster 7 inci, serta ada headunit 9 inci yang semuanya bisa diatur melalui beberapa tombol di setir.

Gimana, kira-kira kalau Foton masukkan lagi pick up ini bisa lebih menarik daripada Gran Max atau Carry PU?

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Daihatsu Gran Max PU

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

Lihat Lebih

Video Pendek Terkait

Berita Terbaru

4 Alasan Suzuki Carry Futura Pick Up Banyak Diminati Buat Merintis Usaha

Suzuki Carry (Spesifikasi | Berita) Futura pick up sudah ada sejak 1991. Dalam mendukung kegiatan bisnis sehari-hari, mobil niaga ini sempat beberapa kali mendapat update khususnya di sektor jantung pacu. Carry Futura pick up berhenti diproduksi berbarengan dengan hadirnya New Carry di awal 2019, yang merupakan generasi penerusnya. Di Tanah Air, awalnya Carry Futura pick up hadir dengan menggendong mesin 1.3L berkombusi karburator. Guna merasakan performa yang lebih besar, maka juga dihadirkan v

Kaum Mendang-mending Minggir Dulu, Ratusan Mobil Listrik Kia Diserbu Orang Kaya Indonesia

PT Kreta Indo Artha (KIA) jadi salah satu brand otomotif yang turut menghadirkan model mobil listrik untuk pasar Indonesia. Bahkan, mobil listrik yang meluncur di gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show atau GIIAS 2023, yaitu Kia EV9 GT-Line dan Kia EV6 GT ternyata laris manis. Menurut Head of Sales PT Kreta Indo Artha (KIA), Utama Kovara, dengan adanya Kia EV9 GT-Line dan Kia EV6 GT, sangat membantu menaikkan tidak hanya citra dari merek KIA, tetapi juga angka SPK (Surat Pemesanan Ke

Toyota Corolla GR Sport 2023 Bakal Masuk Indonesia?

Toyota menambah lini produk GR Sport mereka melalui kehadiran Toyota Corolla GR Sport 2023. Tapi sayangnya sedan berwajah sporty ini baru diluncurkan di Malaysia, dan sebenarnya ini adalah versi facelift dari Corolla GR Sport sebelumnya, yang tentu kini menawarkan sejumlah pembaruan. Baca juga: Toyota Corolla Altis 2023 Dapatkan Penyegaran, Fiturnya Juga Makin Lengkap Tidak pakai imbuhan nama Altis di belakangnya, varian GR Sport ini masih jadi tipe tertinggi dari keluarga Toyota Corolla Altis d

Mobil Listrik Ini Bisa Ngecas Baterai Pakai 2 Soket Sekaligus

Pabrikan mobil listrik asal China, Denza beberapa waktu lalu menghadirkan Denza N7 di negara asalnya yang diposisikan sebagai crossover elektrik premium. Merek Denza sendiri merupakan versi premium dari BYD, 90% saham Denza saat ini dimiliki oleh BYD, sedangkan 10% nya dari Mercedes. Sebagai mobil listrik luxury, tentu Denza N7 membawa segudang fitur unggulan yang dapat memberikan kenyamanan berkendara. Dibangun berdasarkan platform BYD e-Platform 3.0, dari segi tampilan eksterior mobil ini sang

Presiden Jokowi Ungkap Macet dan Polusi Jakarta Jadi Alasan Muncul LRT Jabodebek

Presiden RI Joko Widodo mengungkapkan, Jakarta masuk dalam daftar kota termacet di dunia. Ya, hal tersebut dikatakan presiden yang akrab disapa Jokowi itu saat meresmikan moda transportasi Light Rail Transit (LRT) Jakarta, Bogor, Depok, Bekasi (Jabodebek), di Stasiun LRT Cawang, Jakarta, Senin (28/8/2023). "Kita tahu DKI Jakarta ini selalu masuk dalam 10 kota yang termacet di dunia. Kita selalu masuk sebagai 10 besar kota yang termacet di dunia," jelas Jokowi. Baca juga: Mau Beralih Naik LRT Jab

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaruPembaruan
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Daihatsu Gran Max PU
Lihat