Tidak ada informasi dealer yang relevan,
kami akan memperbaruinya sesegera mungkin.
Harga Rp 36 jutaan. Pakai monosok dan tanpa lengan ayun kanan. Baru rilis di Malaysia. Taiwan memang dikenal dengan merek motor yang banyak memproduksi skuter berkualitas, salah satunya SYM Husky 150. Motor yang mengusung gaya adventure itu baru-baru ini dirilis di Malaysia, tepatnya awal April ini. Dan sudah pasti, kalau secara bentuk maka akan berhadapan dengan Honda ADV 160 yang menjadi kiblat desain matic bergaya adventure. Secara tampilan SYM Husky 150 ini gagah, posturnya pun nampak tinggi
Harry
17.04.2024
Baru hadir untuk pasar Yunani. Tampilannya sangar cocok buat pesaing Honda ADV 160. Saat ini di Eropa motor-motor bergenre matic adventure tengah digandrungi. Hal ini terpantau dari beragam model yang turun di segmen ini misalnya dari pabrikan Honda dan SYM. Nah, salah satu matic adventure yang baru meluncur di Eropa adalah SYM ADX 125. Terbilang punya nyali nih untuk menantang motor serupa dari pabrikan Jepang. SYM sendiri merupakan merek motor dari pabrikan asal Taiwan. Dan untuk saat ini, SYM
Ilham
06.04.2023
Desainnya terinspirasi ular mamba. Harganya sekitar Rp 54 jutaan. Di Indonesia, brand motor SYM yang diageni oleh PT MForce Indonesia punya banyak model matic dengan tipe touring. Tapi di negara asalnya, Taiwan, SYM baru saja merilis matic crossover bergaya adventure dengan julukan MMBCU 158 2023. Seperti diketahui, segmen skuter matic crossover bermesin di bawah 250 cc memang tengah digandrungi banyak pabrikan global. Hal ini diwakili oleh banyaknya model yang mengisi segmen tersebut. Sedangkan
Ilham
23.08.2022
PT MForce Indonesia pegang 4 brand. Sudah punya 29 jaringan penjualan. Harga jualnya mulai Rp 19 jutaan. PT MForce Indonesia tampil di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022 dengan menghadirkan produk-produk kendaraan roda dua dan roda empat (ATV) yakni SM Sport, SYM, CFMoto dan WMoto. Jajaran produknya dari motor matic sampai sport klasik. Salah satu motor terbarunya yang dipamerkan yaitu SM Sport SM Master 200. Motor sport bertampang klasik ini dijual dengan harga Rp 46,480 ju
Yogi
14.08.2022
Trend motor crossover yang mengombinasikan model penjelajah dengan skuter matik terus berlanjut di Eropa. Pionirnya memang Honda X-ADV yang di Indonesia berlanjut menjadi Honda ADV150. Bahkan pekan ini Honda merilis ADV 350 2022. Tapi bukan hanya Honda, pabrikan lain seperti SYM asal Taiwan juga hadir di segmen ini. Hal ini dibuktikan lewat dirilisnya SYM Husky ADV 2022 di ajang EICMA 2021 di Milan, Italia pekan ini. Terdengar familiar? Yup, meski menyandang nama 'Husky' yang legendaris, SYM jus
Ilham
24.11.2021