Spek 2021 Honda PCX eHEV Standard | |
---|---|
Jenis Mesin | 4-Steps, SOHC, PGM-FI, Liquid Cooled, eSP |
Jenis Bahan Bakar | Bensin |
Tenaga Maksimal(PS) | - |
Torsi Maksimal(Nm) | 13.2 Nm |
Jenis Transmisi | CVT |
Setidaknya ada 4 motor hybrid di Indonesia. Teknologi hybrid motor berbeda dengan mobil. Motor tidak ada penggerak khusus bertenaga baterai. Motor hybrid yang dijual di Indonesia memangnya ada? Bukannya cuma mobil doang yang ada versi hybrid? Eits, nah mungkin masih banyak yang belum tahu nih kalau motor juga ada versi hybrid. Setidaknya ada 2 pabrikan asal Jepang yang pernah dan masih menjual motor hybrid. Dulu PT Astra Honda Motor sempat menjual Honda PCX 150 e:HEV dan Honda PCX 160 e:HEV. Hon
Harry
16.05.2024
Honda PCX Hybrid jadi motor hybrid pertama di Indonesia. Selisih harga cukup jauh dari versi standar. PT Astra Honda Motor (AHM) menyatakan telah menghentikan produksi skuter matic hybrid mereka, Honda PCX e:HEV per 2023 ini. Hal ini cukup mengejutkan mengingat motor tersebut baru beredar di 2021 lalu. Bukan hanya itu, ditilik dari siklus hidupnya, motor PCX Hybrid Series ini baru hadir di Indonesia pada 2018. Lalu berganti model di 2021, sebelum akhirnya stop produksi. Sehingga total hanya ada
Ilham
27.01.2023
Sudah stop produksi sejak awal 2023. Harganya ditutup di angka Rp 45,233 juta. Ada yang berubah dari line up Honda PCX Series saat membuka laman resmi Astra Honda Motor (AHM) bulan Januari ini. Pasalnya kini tak lagi tercantum varian hybrid mereka, Honda PCX e:HEV. Hal ini pun langsung Autofun konfirmasi pada pihak AHM yang ditanggapi oleh Senior Manager Corporate Communication PT AHM, Rina Listiani. "Kita sudah tidak produksi ya (Honda PCX e:HEV). (Stop produksi) awal tahun ini," katanya. Baca
Ilham
26.01.2023
Kredit motor listrik tak beda dari motor bensin. Produknya baru ada tahun depan. Motor-motor listrik mulai hadir di Indonesia. Perusahaan pembiayaan atau leasing pun tak kalah dengan menghadirkan kredit motor listrik tersebut. Pun demikian dengan PT Federal International Finance (FIFGroup) yang menyatakan kesiapannya. Baca Juga: Mulai Jual Motor Listrik Tahun Depan, AHM Targetkan 1 Juta Unit Terjual di 2030 Hal ini disampaikan oleh Margono Tanuwijaya, CEO FIFGroup beberapa waktu lalu. Menurutnya
Ilham
07.11.2022
Mulai tahun depan AHM siapkan dua model matic listrik di Indonesia. Ada total 7 tipe motor listrik yang beredar di Indonesia pada 2030. Dalam ajang Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2022, PT Astra Honda Motor (AHM) turut menyampaikan strategi dan roadmap sepeda motor listrik mereka di Tanah Air hingga tahun 2030. Termasuk kehadiran motor listrik mereka yang dimulai tahun depan. Hal ini disebutkan sebagai bentuk komitmen mendukung realisasi netralitas karbon dari AHM. Sehingga pabrikan berlogo say
Ilham
03.11.2022
Honda punya beberapa tipe motor listrik. Sudah ada yang dijual di sini lewat IU. Di Indonesia, motor listrik dari Honda diwakili oleh varian Honda PCX Electric yang dirilis sejak tahun 2019 silam. Namun hingga kini belum dijual umum, terkait beberapa hal. Namun di beberapa negara, motor listrik Honda sudah ada yang dijual umum. Meski baru dirilis dalam tipe skuter matic, tapi secara model lebih beragam. Bahkan sudah ada yang dijual di Indonesia melalui importir umum. Menariknya lagi, di ajang IM
Ilham
26.10.2022