First Impression Suzuki XL7 Hybrid, Lebih Baik dari Xpander Cross?

Suzuki XL7 menjadi model baru jajaran kendaraan elektrifikasi dari Suzuki Indonesia.

Ini berarti jadi model hybrid ketiga Suzuki di Tanah Air setelah sebelumnya yang disodorkan adalah Ertiga hybrid dan Grand Vitara hybrid.

Tidak seperti Grand Vitara yang datang sebagai generasi terbaru, XL7 hybrid lebih layak disebut model facelift.

Baca juga: Resmi Meluncur, Harga New Suzuki XL7 Hybrid Tembus Rp300 Jutaan

Perubahan fisiknya minor

Tapi sama seperti Ertiga, Suzuki XL7 hybrid juga mendapat teknoilogi mild hybrid yang oleh pabrikan berlogo S ini disebut Smart Hybrid Vehicle By Suzuki (SHVS).

Ini adalah teknologi yang menggabungkan antara Integrated Starter Generator (ISG) dan Lithium-Ion Battery.

Sistem ini punya tugas membantu kinerja mesin saat berakselerasi awal.

Daya listrik baterai akan terisi saat deselerasi

Kemudian bisa juga menggantikan fungsi mesin bensin untuk mengaktifkan AC dan perangkat kelistrikan pada saat sistem Idling Stop bekerja.

Alhasil konsumsi BBM bisa semakin ditekan.

Spesifikasi Suzuki XL7 Hybrid
Tipe mesin 1.5L K15B with Integrated Starter Generator (ISG) + Battery Lithium-Ion
Kapasitas mesin 1.462 cc 4 silinder VVT MPI
Tenaga maksimum 104 PS @6.000 rpm
Torsi maksimum 138 Nm @4.400 rpm
Transmisi 4-speed otomatis / 5-speed manual
Baterai Lithium-ion 12V 10Ah

Baca juga: Ketahui Kelebihan Baterai Suzuki XL7, Daya Lebih Besar Ada Garansi 8 Tahun

Suzuki XL7 Hybrid Melawan Mitsubishi Xpander Cross

Masuk kelas LSUV berkapasitas 7 penumpang, XL7 sedari awal sudah bersaing dengan beberapa kompetitornya sesama Jepang.

Antara lain Mitsubishi Xpander Cross yang juga punya model MPV berbasis sama yakni Xpander.

Tampilan belakang New XL7

Lantas ada pula Toyota Rush dan Daihatsu Terios di segmen yang sama.

Lalu apa saja senjata yang disiapkan oleh Suzuki untuk mengahadapi Xpander Cross?

Berikut impresi pertama tim Autofun Indonesia dengan XL7 Hybrid di Indonesia.

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Lanjut membaca

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Suzuki XL7

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Toyota RAIZE GR 1.0

Rp 234,00 Juta
Rp 4,77 Juta/bln

16.422 km

1,5 tahun

Jakarta

Lihat Detail

2022 Toyota RUSH S GR SPORT 1.5

Rp 263,00 Juta
Rp 5,36 Juta/bln

14.366 km

1,5 tahun

Jakarta

Lihat Detail

2022 Toyota RAIZE GR SPORT TSS 1.0

Rp 249,00 Juta
Rp 5,07 Juta/bln

9.027 km

1,5 tahun

Banten

Lihat Detail

2021 Wuling ALMAZ S+T 1.5

Rp 238,00 Juta
Rp 4,85 Juta/bln

6.643 km

1,5 tahun

Jakarta

Lihat Detail

2022 Toyota RAIZE GR SPORT 1.0

Rp 235,00 Juta
Rp 4,79 Juta/bln

6.542 km

1,5 tahun

Jakarta

Lihat Detail
Lihat Lebih

Related Videos

Suzuki XL7 Pesaing Xpander Cross yang Sekarang Jadi Hybrid!

Is the SUZUKI XL7 just a muscular ERTIGA? Full REVIEW and DRIVE IMPRESSIONS!!

Berita Terbaru

Beli Solar Subsidi di Seluruh Indonesia Sudah Dibatasi Pakai QR Code, Innova Diesel Sampai Pajero Sport Ditolak

Pertamina Patra Niaga saat ini sudah menetapkan skema full QR Code untuk setiap pembelian BBM jenis Solar subsidi di seluruh Indonesia. Nantinya setiap konsumen yang akan melakukan pembelioan Sular Subsidi wajib scan QR Code dan akan mendapatkan volume BBM sesuai kriteria kendaraan. Baca juga: Beli Solar Subsidi Kini Wajib Pakai Full QR, Biar Gak Ada Lagi yang Curang Buat Anda yang belum memiliki QR Code, maka Pertamina masih membuka pendaftaran untuk mendapatkan QR Code tersebut. Sedangkan kala

Ganjil Genap Jakarta Ditiadakan Saat Cuti Bersama Idul Adha

Sistem ganjil genap (Gage) Jakarta yang kerap dilakukan di beberapa ruas jalan, selama cuti bersama perayaan Idul Adha 1444 Hijriah ditiadakan. Itu artinya beberapa ruas jalan yang biasanya terkena Gage ditiadakan mulai dari Rabu 28 Juni 2023 sampai 2 Juli 2023. Baca juga: Mobil Polisi dan TNI Bakal Ada yang Pakai Plat Nomor Rahasia, yang Tahu Hanya Kamera ETLE Hal ini juga sebutkan Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Latif Usman. Menurut Latif, sesuai ketentuan yang berlaku ganjil genap Jakar

Ingat! Gerai Perpanjangan SIM Tutup Saat Cuti Bersama Hari Raya Idul Adha

Bertepatan dengan cuti bersama perayaan Idul Adha pada tanggal 28, 29 dan 30 Juni 2023, tempat pelayanan perpanjangan SIM atau Surat Izin Mengemudi juga ikut diliburkan. Kendati demikian, pemilik SIM yang merasa habis masa berlakunya bisa melakukan perpanjang sebelum tanggal yang telah ditentukan, seperti pada tanggal 26 dan 27 Juni 2023. Baca juga: Indonesia Ternyata Masuk Daftar 10 Negara yang Paling Mudah dan Murah Saat Bikin SIM Pasalnya, menurut Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes

Walau Gak Perlu Isi Bensin, Begini Cara Mudah Merawat Mobil Listrik DFSK Gelora E Agar Tetap Prima

Saat ini DFSK Gelora E jadi satu-satunya mobil niaga di Tanah Air yang mengusung teknologi elektrifikasi. Sebagai mobil listrik murni, dari segi perawatan tentunya Gelora E lebih mudah dibandingkan mobil niaga apapun yang masih menggendong mesin berjeniskan Internal Combustion Engine (ICE). Namun begitu pemilik atau pengguna juga diwajibkan untuk melakukan pengecekan sejumlah komponen agar kondisinya tetap optimal. "DFSK Gelora E sebagai kendaraan listrik juga tetap membutuhkan pengecekan kondis

Review Pemilik: Suzuki Ertiga GL 2012, Tangguh Sekaligus Nyaman!

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Suzuki Ertiga GL 2012 Suzuki Ertiga pertama kali diluncurkan di Indonesia oleh PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) pada tahun 2012. Saat itu, Ertiga jadi lawan baru Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia, Bermain di segmen Low MPV 7-seater, mobil ini dibangun menggunakan platform yang juga dipakai oleh Swift gen-2. Dengan begitu jangan heran apabila dari segi berkendara Ertiga gen 1 terasa nyaman layaknya mobil hatchback. Berbicara review pemilik, pada

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Hot
Toyota

Toyota Agya

Rp 144,90 - 173,30 Juta

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Toyota Rush
    Rp 278,80 Juta
    XL7 vs Rush
  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Toyota Raize
    Rp 229,80 Juta
    XL7 vs Raize
  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Wuling Almaz
    Rp 279,50 Juta
    XL7 vs Almaz
  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Daihatsu Terios
    Rp 214,45 Juta
    XL7 vs Terios
  • Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    VS
    Daihatsu Rocky
    Rp 214,20 Juta
    XL7 vs Rocky
Suzuki XL7
Lihat