Trik Mengetahui Jarak Mobil Sebelah Kiri Depan Bagi Pemula yang Masih Belajar, Menghindari Nyenggol!

Mengemudikan mobil terutama di kondisi lalu lintas kota besar yang padat menjadi suatu tantangan yang cukup sulit, apalagi bagi pemula. Bagaimana tidak, kondisi jalanan yang padat memaksa kita selalu waspada. Pengemudi pemula yang masih belajar harus fokus menjaga jarak pada blind spot yang ada di mobil agar tidak nyenggol.

Bagi pengemudi pemula, menjaga fokus pada titik blind spot agar tidak bersenggolan dengan objek yang sangat dekat ini hal yang sangat sulit. Paling sering, bumper sebelah kiri menyerempet trotoar atau tiang saat parkir. 

Baca juga:

Awas, Posisi Jempol Saat Pegang Setir Mobil Nggak Boleh Asal, Harus Begini

Kenapa Ya Ukuran Diameter Setir Bus Dibuat Lebih Lebar Dibanding Mobil Biasa?

4 Hal Merepotkan Berkendara Mobil Setir Kiri di Indonesia Saat Ini, Pernah Mengalami?

Pengendara mobil pemula kerap tak tahu apakah bodi kiri mobil mereka sudah benar atau malah nyaris menyerempet benda di sisi kiri. Mereka juga tak tahu sedekat apa ban kiri mobil mereka dengan selokan saat melintas di jalan sempit. 

Untuk mengasah feeling jarak mengemudi, bisa belajar dengan memakai patokan yang ada di dashboard, atau logo yang terdapat di bagian kap mobil bisa dijadikan patokan jarak agar mobil kamu tidak menabrak. 

Ketika dalam proses belajar, bisa memakai bantuan pensil atau alat apapun yang diselipkan pada lubang ventilasi kaca depan di dashboard. 

Untuk estimasi sudut aman sisi kiri, kita bisa memakai patokan bila objek tersebut posisinya di 1/3 hingga 1/4 kaca sebelah kiri dari pandangan pengemudi. Bila objek tersebut ada antara 1/4 hingga 1/3 sisi kiri pandangan pengemudi, maka bila kita terus maju niscaya akan menabrak benda tersebut.

Jadi bila Tampak benda tersebut sudah semakin dekat dan posisinya tetap di kisaran jarak tersebut maka menandakan sisi kiri sudah mepet. Kita harus memutar setir ke sisi kanan agar tidak menyenggol objek tersebut. 

Lebih lanjut, kita bisa membuat patokan jarak yang lain untuk mengukur lebar marka dengan mobil kita. Cara ini bisa kita pelajari saat lalu lintas jalan masih lengang. Patokan mudahnya yaitu biasanya marka jalan sisi kiri akan terlihat pada tengah-tengah bagian kaca dari cockpit view. 

Sementara itu untuk patokan sisi kanan lebih mudah, dengan mengambil garis imajiner sisi kanan dengan berpatokan pada ujung kanan wiper sisi pengemudi sebagai acuan sudut terluar sebelah kanan. Setelahnya, kita bisa melihat garis marka dari spion sisi kiri atau kanan untuk memperhitungkan sisa ruang di samping mobil.

Sembari mobil berjalan lambat, kita perhatikan garis marka tadi dari kaca spion. Kalau jaraknya masih lebar, maka garis marka masih menyisakan ruang dengan body mobil. Bila jaraknya sempit maka garis tadi tepat di bawah body atau malah tak terlihat.

Ikuti media sosial kita:

Berpengalaman di beberapa media online. Bermula menjadi reporter otomotif di situs yang lain hingga kini menjadi Editor di Au...

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Mitsubishi L300

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2019 Daihatsu TERIOS X 1.5

Rp 195,00 Juta
Rp 3,97 Juta/bln

19.652 km

4,5 tahun

Jakarta

Beli Sekarang

2017 Toyota AGYA G 1.0

Rp 106,00 Juta
Rp 2,16 Juta/bln

10.656 km

6,5 tahun

Jawa Barat

Beli Sekarang

2021 Suzuki ERTIGA GL 1.5

Rp 192,00 Juta
Rp 3,91 Juta/bln

5.727 km

1,5 tahun

Jakarta

Beli Sekarang

2019 Toyota CALYA G 1.2

Rp 130,00 Juta
Rp 2,65 Juta/bln

16.171 km

4 tahun

Jawa Barat

Beli Sekarang

2020 Honda BRIO RS 1.2

Rp 189,00 Juta
Rp 3,85 Juta/bln

18.587 km

3 tahun

Jakarta

Beli Sekarang
Lihat Lebih

Berita Terbaru

20 Negara Penghasil Mobil di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?

Tak hanya jadi konsumen, Indonesia ternyata jadi salah satu produsen mobil yang banyak memproduksi mobil, baik untuk pasar lokal maupun ekspor. Menurut Ketua Umum Gaikindo, Yohannes Nangoi, pada tahun 2022 Indonesia jadi negara terbesar ke-11 di dunia sebagai penghasil mobil. "Jadi perlu Anda lihat, penghasil mobil terbesar di dunia adalah China sekarang, kemudian Amerika Serikat, Jepang, dan lain-lainnya. Indonesia ada di posisi ke-11," ungkap Nangoi saat ditemui beberapa waktu lalu. Baca juga:

Jangan Bingung, Ini Perbedaan Konfigurasi Mesin Inline, V-Engine, dan Boxer di Mobil

Mesin jadi inti utama suatu kendaraan, yang jadi sumber energi penggerak mobil. Umumnya pada mobil generik atau umum memakai mesin dengan konfigurasi Inline dan V yang lazim. Selain dari dua jenis mesin tadi, masih ada lagi konfigurasi Flat/Boxer, W dan Star/Radial. Masing-masing jenis mesin mobil tadi punya perbedaan karakter dan keunggulan. Pabrikan mobil akan memperhitungkan konfigurasi mesin yang ideal pada mobil yang mereka garap. Untuk mobil yang harganya ekonomis pada umumnya memakai konf

Mobnas Vietnam VinFast Siap Bangun Pabrik di Amerika Serikat, Buat Pasarkan Mobil Listrik

Merek mobil asal Vietnam, VinFast, siap melebarkan sayap bisnisnya di Amerika Serikat pada 2025 mendatang. Sejalan dengan rencana tersebut, VinFast terlebih dahulu menggelar peletakan batu pertama untuk pembangunan pabrik baru di Triangle Innovation Point. Lokasinya ada di Chatham County, North Carolina, Amerika Serikat, dan siap berlangsung pada 28 Juli 2023. Baca juga: Vinfast Fadil Jadi Mobil Nasional Terlaris di Vietnam 2021, Esemka Kapan Ya? Pabrik yang dibuat merupakan fasilitas manufaktur

5 Hal Menarik Mitsubishi Xpander Cross 2023, Cocok Untuk Perjalanan Keluarga Jarak Jauh

Xpander Cross menjadi produk yang cukup laris diterima masyarakat sebagai mobil keluarga. Berbekal penggerak roda depan dan beberapa pembaharuan saat facelift di tahun lalu, membuat Mitsubishi Xpander Cross 2023 jadi low SUV yang ideal digunakan untuk perjalanan jarak jauh. Mitsubishi Xpander Cross menjadi primadona Low SUV dengan penggerak roda depan. Desain yang maskulin, dengan fitur yang cukup lengkap jadi alasan mengapa Xpander Cross namanya melejit walau statusnya merupakan pendatang baru.

Mobil Baru Suzuki Dilengkapi Black Box Seperti Pesawat Terbang, Ketahui Fungsinya

Selain pesawat, black box kini juga terdapat di beberapa mobil baru Suzuki. Umumnya, black box atau kotak hitam yang ada di pesawat terbang memiliki peran penting sebagai alat perekam dengan output data, rekaman suara dan lainnya. Hasil rekaman selanjutnya digunakan sebagai bukti ketika terjadi suatu masalah atau insiden. Begitupun pada mobil baru Suzuki, alat seperti black box ini dapat merekam segala kejadian saat mobil terlibat kecelakaan. “Di mobil baru Suzuki sudah alat perekam menyerupai b

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil