Mobil Listrik Murah dari Kurnia Motors Ternyata Banyak Peminatnya

Mobil listrik murah K Kooper dan KX Upgrade yang dijual oleh pihak Kurnia Motors ternyata cukup banyak peminatnya.

Konsumen KX Upgrade

Namun karena sempat terkendala pandemi Covid-19, distribusi unitnya pun jadi terbatas.

Misalnya yang dilakukan Sabtu (05/08/2023) ketika pihak Kurnia Motors melakukan serah terima unit kepada tiga konsumennya.

"Semua kita lakukan perlahan tapi pasti, sebagai pelopor mobil listrik termurah di Indonesia, serah terima unit ini membuktikan sudah ada konsumen yang mulai beralih ke kendaraan listrik Kurnia Motors," sebut Angghi saat ditemui di Serpong, Tangerang.

Baca juga: Begini Spesifikasi Mobil Listrik Murah K-Kooper dan KX-Upgrade, Gak Malu-maluin Kok!

Tipe KX Upgrade Paling Laku

Serah terima mobil listrik Kurnia Motors

Sementara itu Rivaldi Andriansyah, General Manager Kurnia Motors menjelaskan jika saat ini baru tiga unit yang diserahterimakan kepada konsumen, yaitu dua unit tipe KX-Upgrade warna green apple dan grey, dan satu unit tipe K Kooper warna pink.

"Saat ini memang yang baru datang 4 unit, tiga kita serah terimakan, satu kita pajang di shopwroom, berikutnya di bulan ini juga akan datang 10 unit lagi, kemudian bulan-bulan berikutnya terus kontinu 10-15 unit," jelas dia.

Kemudian Angghi pun merinci kalau tipe KX-Upgrade merupakan tipe yang paling banyak terpesan disusul tipe K Kooper.

Mobil listrik K-Kooper

"Kalau unit yang tipe Standard dengan baterai Lead Acid/SLA lebih cepat untuk dikirim dibanding type Hyper dengan baterai Lithium-ion, jadi kalau mau yang unit cepat datang bisa pilih yang Standard, tapi banyak juga yang pesan tipe Hyper karena mereka mau yang jarak tempuhnya lebih jauh," sebut Angghi.

Disatu sisi, Hendra Hermawan yang mengaku membeli unit KX Upgrade Standard warna grey menyebutkan jika ia tertarik dengan mobil ini selain murah juga baru di Indonesia sehingga belum banyak yang pakai.

"Murah, trus kalau listrik kan juga biaya ngecasnya lebih murah daripada isi bensin," katanya.

Baca juga: Kenalin Seres, Merek Mobil Listrik Baru Saudara Kandung DFSK

Spesifikasi Mobil Listrik Murah Kurnia Motors

Tipe KX Upgrade

Saat ini Kurnia Motos menawarkan dua tipe mobil listrik murah, yakni K Kooper dan KX-Upgrade.
Untuk K-Kooper Standar sudah dijejali baterai sebesar 12 kWh yang mampu menempuh jarak hingga 120 km, serta kecepatan maksimumnya 60 km per jam.

Sementara untuk K-Kooper tipe Hyper daya baterai lebih besar yaitu 20 kWh, sehingga jarak tempuh tembus 250 km dan kecepatan maksimumnya mencapai 100 km per jam.

Adapun jantung pacu KX-Upgrade sama seperti K-Kooper, yaitu untuk tipe Standar pakai baterai sebesar 12 kWh dengan jarak tempuh 120 km, kecepatan maksimum 60 km per jam.

Sementara untuk KX-Upgrade Hyper baterai mencapai 20 kWh, jarak tempuh tembus 250 km dan kecepatan maksimum  100 km per jam.

Harganya Naik

Saat diluncurkan di PEVS 2023 harganya masih Rp85 juta

Kalau saat diperkenalkan di pameran Periklindo Electirc Vehicle Show (PEVS) 2023, untuk K Kooper Standard harganya Rp85 juta, namun kini sudah naik jadi 90 juta.

Kemudian untuk varian KX-Upgrade tadinya Rp100 juta sudah berubah jadi Rp121 juta.

Adapun untuk K Kooper Hyper yang tadinya Rp135 juta sudha menjadi Rp150 juta, dan yang KX Upgrade Hyper harganya kini Rp175 juta.

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Suzuki Ertiga

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2022 Toyota CALYA G 1.2

Rp 156,00 Juta
Rp 3,18 Juta/bln

4.994 km

1,5 tahun

Banten

Beli Sekarang

2019 Suzuki ERTIGA GX 1.5

Rp 182,00 Juta
Rp 3,71 Juta/bln

15.040 km

4 tahun

Jawa Barat

Beli Sekarang

2020 Toyota AVANZA G 1.3

Rp 194,00 Juta
Rp 3,95 Juta/bln

12.529 km

3,5 tahun

Jawa Barat

Beli Sekarang

2019 Daihatsu TERIOS X 1.5

Rp 193,00 Juta
Rp 3,93 Juta/bln

19.652 km

4,5 tahun

Jakarta

Beli Sekarang

2017 Toyota AGYA G TRD 1.0

Rp 106,00 Juta
Rp 2,16 Juta/bln

10.656 km

6,5 tahun

Jawa Barat

Beli Sekarang
Lihat Lebih

Video Tiktok

Berita Terbaru

Neta Hadirkan Tiga Mobil Listrik di GIIAS 2023, Jarak Tempuh 1.000 Kilometer!

Hozon Auto, selaku perusahaan mobil listrik Neta asal Negeri Tiongkok bakal ikut meramaikan pagelaran otomotif Gaikindo Indonesia International Motor Show (GIIAS) 2023 untuk yang pertama kalinya. Jika sebelumnya Neta Indonesia diketahui akan membawa Neta V, melalui akun Instagram resminya @netaindonesia, pemain baru di industri otomotif Tanah Air tersebut bakal menampilkan dua produk lain, yakni Neta U dan Neta S. “Do you think Love In The First Sight Exist? Siapa disini yang udah gak sabar kena

Toyota Alphard dan Vellfire 2023 Udah Ada Sekennya, Harga 2X Lebih Mahal!

Toyota Alphard dan Vellfire 2023 sudah rilis di Jepang sejak 21 Juni, dan pengiriman unitnya pun telah dilakukan mulai pertengahan Juli 2023. Namun di awal Agustus 2023 terjadi hal yang cukup mengejutkan, karena ternyata New Alphard dan Vellfire ini sudah ada di dealer mobil bekas. Selain itu Alphard AH40 ini ditawarkan dengan harga 2-4 kali lebih mahal dibanding yang dijual oleh pihak Toyota. Baca juga: Toyota Alphard dan Vellfire 2023 Akhirnya Dirilis, Ini Detil Perubahannya Harga Toyota Vellf

Jelang Kehadiran di Indonesia, Neta Luncurkan Mobil Listrik Murah

Hozon Auto atau perusahaan mobil listrik Neta dipastikan bakal hadir menapaki pasar otomotif nasional yang secara resmi ditandai dengan kehadirannya di ajang Gaikindo Indonesia International Motor Show (GIIAS) 2023 di ICE, BSD, Tangerang, Banten 10 Agustus 2023 mendatang. Namun sebelum memamerkan diri di hadapan publik di Indonesia, Neta rupanya telah memperkenalkan mobil listrik terbaru yang disebut Neta Aya Compact, dimana mobil ini sebagai pengganti Neta V. Baca juga: Mobil Listrik Neta Sudah

Nggak Bisa Bayar Cicilan Tapi Mobil Takut Ditarik Leasing? Begini Solusinya

Mobil ditarik leasing mungkin menjadi mimpi buruk yang amat dihindari untuk mereka yang tengah kredit kendaraan. Ya, membeli mobil secara kredit atau dicicil setiap bulannya kini jadi cara jitu bagi mereka yang tak punya uang cash atau tunai. Hanya saja, beberapa kasus konsumen yang membeli mobil secara kredit, di tengah jalan kerap mengalami masalah keuangan atau kredit macet, sehingga mereka telat membayar. Baca juga: Awas Modus Penipuan Pakai Nama Astra Financial, Begini Cara Menghindarinya L

3 Jenis Mobil yang Laris Buat Usaha Sampingan di Kampung, Mulai Dari Mitsubishi L300 Sampai Toyota Avanza

Saat kita memiliki mobil, kadangkala bisa dimanfaatkan untuk menambah pundi-pundi tabungan. Mobil yang kita punya bisa tak cuma digunakan sendiri tapi bisa dimanfaatkan untuk usaha angkutan. Bahkan mobil seperti Mitsubishi L300 cukup banyak yang membutuhkan jasanya untuk angkutan barang. Baca juga: Motuba Legendaris, Ini 3 Alasan Mitsubishi Colt L300 Bekas Harganya Selalu Stabil Angkut Sayur Makin Ngacir, Mitsubishi L300 Euro 4 Di-remap ECU Tenagaya Naik 15 Hp! Adu Spesifikasi Mitsubishi L300 Eu

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaruPembaruan
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Mercedes-Benz

Mercedes-Benz EQB

Rp 1.680,00 Milyar

Lihat Mobil
Mercedes-Benz

Mercedes-Benz EQA

Rp 1.570,00 Milyar

Lihat Mobil
MG

MG 4 EV

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Mendatang
Hyundai

Hyundai Ioniq 6

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Mendatang
Toyota

Toyota RAV4

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil