GIIAS 2023 Mulai Dibuka, Begini Caranya Biar Gak Pusing Cari Parkir

Pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 mulai dibuka Kamis, 10 Agustus hingga Minggu 20 Agustus 2023 di ICE BSD City, Tangerang, Banten.

Ada 49 merek kendaraan yang jadi peserta

Untuk peserta dari pabrikan kendaraan penumpang (passanger car) ada Audi, BMW, Chery, Citroen, Daihatsu, DFSK, GWM Tank, Haval, Honda, Hyundai, KIA, Lexus, Maxus, Mazda, Mercedes-Benz, MG, MINI, Mitsubishi Motors, Neta, Nissan, Ora, Porsche, Seres, Subaru, Suzuki, Toyota, Volkswagen, Volvo, dan Wuling. 

Semetara untuk peserta kendaraan komersial (commercial cars) hadir Hino, Isuzu, Mitsubishi Fuso, Toyota Komersial, dan UD Trucks. 

Ada peserta kendaraan roda empat dan roda dua

Kalau Anda juga pecinta kendaraan roda dua bisa saksikan motor-motor terbaru dari Alva, Aprilia, Astra Honda Motor, Benelli, Exotic, Harley Davidson, Ion Mobility, Keeway, Motoguzzi, Pacific, Piaggio, Polytron, Royal Enfield, Segway, dan Vespa. 

Selain kendaraan penumpang, kendaraan komersial, dan kendaraan roda dua, tampil pula 3 merek Karoseri di GIIAS 2023, yakni Adiputro, Laksana, dan Tentrem.

Ada mobil komersial juga

Tak ketinggalah lebih dari 100 merek peserta dari industri pendukung dan aftermarket juga unjuk gigi dalam penyelenggaraan pameran yang sudah diselenggarakan untuk ke-30 kalinya itu.

Baca juga: Prediksi Mobil Baru di GIIAS 2023 (Part 1): Perang Mobil Listrik Premium

Cara ke GIIAS 2023 Kalau Tak Pakai Kendaraan Pribadi

Bisa turun di Stasiun Rawa Buntu atau Cisauk

Jika hendak datang ke GIIAS namun menggunakan kendaraan publik, maka bisa manfaatkan fasilitas kereta commuterline dan turun di dua stasiun terdekat dari venue GIIAS, yaitu Stasiun Rawa Buntu atau Stasiun Cisauk. 

"Kami menyediakan fasilitas shuttle bus gratis dari Stasiun Rawa Buntu dan Pasar Intermoda atau dekat dengan Stasiun Cisauk, untuk mempermudah akses masyarakat yang berkunjung ke GIIAS dengan menggunakan transportasi umum," jelas Sri Vista Limbong, Project Director Seven Event selaku pelaksana GIIAS melaluii keterangan tertulisnya.

Baca juga: Beli Mobil dan Sepeda Motor di GIIAS 2023 Lewat Astra Financial, Bisa Dicicil Sampai 6 Tahun

Ada 5 Kantong Parkir Jika Area ICE BSD Padat Pengunjung

Area parkir selain di ICE BSD

Jika tetap ingin menmggunakan kendaraan pribadi namun tak mau direpotkan mencari parkir di area ICE BSD City, maka bisa pula manfaatkan fasilitas kantong-kantor parkir yang sudah disediakan panitia penyelenggara.

Setidaknya ada 5 area kantong parkir lainnya di sekitar ICE BSD City, yaitu di Edutown 1, Edutown 2, The Breeze, AEON Mall dan Pasar Intermoda.

Toyota Rangga Concept

Kantong parkir di area tersebut juga terhubung dengan shuttle bus gratis untuk pengunjung yang akan stand by di AEON Mall, The Breeze, Bintaro Jaya Xchange Mall, Stasiun Rawa Buntu, Edutown 2 dan Pasar Intermoda.

Shuttle bus-bus tadi menuju GIIAS setiap 30 menit sekali setiap weekdays atau Senin-Jumat, dan 15 menit sekali setiap weekends atau Sabtu dan Minggu dengan jam operasionalnya mulai pukul 10.00 WIB hingga 21.00 WIB.

Harga Tiket GIIAS 2023

Lokasi shuttle bus

Untuk dapat melihat berbagai kendaraan terbaru dengan teknologi terkini dari para peserta GIIAS, masyarakat sebaiknya sudah memiliki tiket masuk sebelum memasuki area pameran. 

Tiket GIIAS 2023 dapat dibeli secara online melalui aplikasi Auto360 dengan harga weekdays (Senin-Jumat) Rp50.000 /orang dan weekends (Sabtu-Minggu) Rp100.000 /orang serta khusus 17 Agustus 2023 harga tiket GIIAS yang dijual secara online Rp78.000 /orang.

Ada Toyota Supra juga

Tapi kalau mau beli tiket on the spot di lokasi pameran juga bisa, harga untuk weekdays (Senin-Jumat) Rp70.000, dan weekends (Sabtu-Minggu) serta khusus 17 Agustus 2023 harganya Rp120.000.

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Hyundai Creta

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2022 Toyota CALYA G 1.2

Rp 156,00 Juta
Rp 3,18 Juta/bln

4.994 km

1,5 tahun

Banten

Beli Sekarang

2019 Suzuki ERTIGA GX 1.5

Rp 182,00 Juta
Rp 3,71 Juta/bln

15.040 km

4 tahun

Jawa Barat

Beli Sekarang

2017 Toyota AGYA G TRD 1.0

Rp 106,00 Juta
Rp 2,16 Juta/bln

10.656 km

6,5 tahun

Jawa Barat

Beli Sekarang

2019 Toyota CALYA G 1.2

Rp 130,00 Juta
Rp 2,65 Juta/bln

16.171 km

4 tahun

Jawa Barat

Beli Sekarang

2020 Honda BRIO RS 1.2

Rp 187,00 Juta
Rp 3,81 Juta/bln

18.587 km

3 tahun

Jakarta

Beli Sekarang
Lihat Lebih

Video Tiktok

Berita Terbaru

Walau Banyak Diminati, Ini 5 Alasan Tidak Memilih Honda Jazz GE8 Bekas

Dari tiga model Honda Jazz yang dipasarkan di Tanah Air, generasi kedua mobil ini paling banyak diburu kondisi bekasnya saat ini. Honda Jazz GE8 atau generasi keduanya diluncukan di Indonesia pertama kali pada tahun 2008. Eksistensi mobil ini mampu bertahan hingga 2014 sebelum digantikan oleh generasi berikutnya, yakni Jazz GK5. Sebagai informasi, generasi kedua Honda Jazz untuk pasar Indonesia ditawarkan dalam dua varian, S dan RS. Keduanya sama-sama ditawarkan transmisi manual 5-percepatan dan

Seberapa Banyak Batas Tambal Ban Mobil yang Aman? Ini Pendapat Pakarnya

Ritual tambal ban mobil menjadi cara untuk mengatasi kebocoran. Namun, banyak pemilik mobil yang bingung seberapa banyak tambalan ban yang aman dan jenis tambalan ban yang ideal. Baca juga: Hankook Sediakan Ban Mobil Listrik, Punya Spesifikasi Khusus Punya Tampilan Kebiruan, Kaca Film Buat Mobil Listrik Ini Sanggup Tolak Panas Hingga 97% Daftar Harga Ban Mobil Ring 15, Buat Toyota Avanza Mulai dari Rp600 Ribuan Saat ini ada banyak jenis tambal ban mobil yang ada di kios ban pinggir jalan. Paling

Noisekill Sediakan Peredam Kabin yang Tetap Enteng, Cocok Buat Pengguna Mobil Listrik

Peredam kabin mobil dibutuhkan untuk membuat area interior jadi makin kedap suara, yang pada akhirnya menambah kenyamanan berkendara baik untuk pengemudi maupun penumpang. Namun terkadang muncul kekhawatiran saat pemilik mobil ingin memasang peredam, yaitu bobot kendaraan jadi bertambah signifikan yang membuat mesin jadi bekerja ekstra berat. Baca juga: 5 Cara Mengurangi Panas Kabin Mobil, Mana yang Paling Cepat? Apalagi seiring bertambahnya populasi kendaraan listrik (EV) terjadi dilematis yait

Subaru Indonesia Resmikan Dealer Pertama di Jakarta, Dekat Kawasan Elite Pondok Indah!

Guna memberikan kenyamanan sekaligus kemudahan terhadap pelanggannya, Subaru Indonesia bersama dengan Subaru Corporation Japan meresmikan dealer kempatnya. Melalui Plaza Subaru Pondok Indah, ini merupakan dealer Subaru Indonesia pertama yang ada di Jakarta dengan membawa layanan lengkap. Baca juga: Subaru Legacy Outback akan Ikuti WRX Wagon ke Indonesia, Rilis di GIIAS 2023 Setelah comback tahun lalu, segala persiapan kami kembangkan untuk pelanggan Indonesia. Hal ini tandai besarnya komitmen be

Gak Mau Ribet Datang ke GIIAS 2023? BMW Astra Siap Antar dan Kasih Tiket Gratis

Ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 berlangsung 10-20 Agustus di ICE BSD City, Tangerang. Mengingat ini adalah pameran tahunan yang menampilkan teknologi terkini otomotif di Indonesia, pastinya akan hadir ribuan orang ke acara tersebut. Baca juga: Banyak Mobil dan Motor Baru yang Diluncurkan, Segini Harga Tiket GIIAS 2023 Apalagi perhelatan GIIAS 2023 diklaim menjadi yang terbanyak dari segi jumlah peserta, lantaran diikuti 49 merek kendaraan yang terdiri dari 34 merek

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaruPembaruan
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Mercedes-Benz

Mercedes-Benz EQB

Rp 1.680,00 Milyar

Lihat Mobil
Mercedes-Benz

Mercedes-Benz EQA

Rp 1.570,00 Milyar

Lihat Mobil
MG

MG 4 EV

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Mendatang
Hyundai

Hyundai Ioniq 6

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Mendatang
Toyota

Toyota RAV4

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil