Tata Super Ace

Berita Mobil Tata Super Ace di Indonesia

  • Siap-Siap, Tata Motors Segera Luncurkan Pick Up Diesel Pesaing Suzuki Carry di Indonesia

    Tata Intra dikabarkan siap masuk Indonesia Tata Intra merupakan pick up diesel baru pengganti Tata Super Ace. Calon rival Suzuki Carry dan Daihatsu Gran Max pick up. Lama tak terdengar kabar, rupanya produsen asal India yaitu Tata Motors masih eksis di Indonesia. Bahkan Tata Motors Indonesia akan meluncurkan sebuah pickup baru bertenaga mesin diesel. Tata sendiri sebenarnya sudah muncul di Indonesia sekitar 10 tahun yang lalu. Sempat pula menghadirkan line up mobil penumpang dan komersial, seper

    Indra FathanIndra Fathan

    11 Sep, 2022

  • Duel Tata Ace EX2 Vs Daihatsu Hi-Max, Mana Pick Up Mungil yang Serba Bisa?

    Tata Ace EX2 dan Daihatsu Hi-Max merupakan pick up mini yang dihadirkan guna mendukung segala kebutuhan usaha mikro menggantikan motor roda tiga yang dianggap kurang dari segi keselamatan serta daya angkut barang. Sebagai kendaraan transportasi barang dan bisnis yang efisien serta berbiaya rendah, untuk harga bekasnya baik Tata Ace EX2 maupun Daihatsu Hi-Max lansiran 2017 dibandrol dengan harga yang sepadan. Di pasaran, untuk harga seken keduanya berada di angaka Rp80 jutaan. Punya harga bekas y

    EndaEnda

    7 Jul, 2022

  • Jadi Pick Up Diesel Termurah, Tata Ace EX2 Punya Banyak Kelebihan Unik Dibanding Model Lain

    Dinobatkan sebagai pionir pick up diesel mini termurah saat ini, Tata Ace EX2 siap memenuhi segala kebutuhan usaha mikro kecil di segmen low profile. Mobil niaga muatan ringan jenama Negeri Bollywwod ini sendiri dihadirkan guna memenuhi kebutuhan kendaraan untuk transportasi barang dan bisnis yang efisien dan berbiaya rendah. Kalian yang tertarik membeli Tata Ace EX2 kondisi baru, menurut berbagai situs pesaing Daihatsu Hi-Max ini dibandrol mulai dari Rp100 jutaan. Untuk kondisi bekasnya sendiri

    EndaEnda

    6 Jul, 2022

  • Keunggulan Tata Super Ace HT yang Tidak Dimiliki Pesaingnya Saat Dipakai Jadi Angkot Tangerang

    Kendaraan niaga Tata Super Ace HT (High Torque) tidak bisa dipandang sebelah mata. Pasalnya Small Commercial Vehicles (SCV) jenis pick up di bawah 1,5 ton bermesin diesel, yang dibandrol mulai dari Rp148,1 juta tersebut bukan cuma terjangkau tapi cukup bisa diandalkan. Sebagai informasi, Tata Super Ace HT merupakan pengembangan dari model Tata Super Ace sebelumnya. Perbedaan terletak pada rasio gear 1, 2, dan rasio final. Tak hanya digunakan sebagai kendaraan muat barang, Tata Super Ace HT juga

    EndaEnda

    5 Jul, 2022

  • 5 Pick-Up Diesel yang Tangguh, Andalan Juragan Sayur dan Beras (Part 1)

    Pick-up dengan mesin diesel cukup digemari kalangan pelaku bisnis di Indonesia. Wajar saja, biaya operasionalnya relatif hemat namun dengan kemampuan mesin diesel yang cukup perkasa. Kemampuan pick-up diesel yang tangguh ini pun membuatnya jadi andalan para juragan, seperti pedagang sayur dan beras di pasar induk. Pick-up ini terkenal akan durabilitasnya, dan juga bak belakang yang ukurannya besar. Dengan demikian, mobil bisa mengangkut cukup banyak muatan dalam sekali jalan. Ini membuat proses

    Yongki SanjayaYongki Sanjaya

    30 Jun, 2022

  • Adu Pick Up Diesel; Tata Super Ace Vs DFSK Super Cab, Mana yang Lebih Unggul?

    Bukan cuma DFSK Super Cab, kendaraan Small Commercial Vehicles (SCV) jenis pick up di bawah 1,5 ton bermesin diesel lainnya yang bisa kalian jumpai ialah Tata Super Ace. Keduanya memang bukan produk Jepang. Akan tetapi, baik DFSK Super Cab maupun Tata Super Ace tidak bisa dipandang sebelah mata. Pasalnya banyak konsumen yang mengamini bahwa keduanya mempunyai tingkat durabilitas tinggi dan cukup bisa diandalkan. Menyoal harga, per Desember 2021 DFSK Super Cab 1.3T ditawarkan Rp176 juta, sedangka

    EndaEnda

    16 Des, 2021

  • 3 Mobil yang Fitur Keselamatannya Rendah dan Diganjar Bintang 0 ASEAN NCAP, Yakin Masih Mau Beli?

    Fitur keselamatan kini menjadi pertimbangan yang penting ketika hendak beli mobil baru. Dengan beragam perangkat keselamatan yang ada, setidaknya bisa menurunkan risiko kecelakaan, atau pun mengurangi dampak cedera ketika mengalami benturan keras. Namun sayangnya tidak semua mobil dilengkapi fitur keselamatan lengkap. Khususnya di Indonesia, rupanya masih ada beberapa mobil yang dilepas ke pasaran, tapi tidak memenuhi aspek keselamatan menurut pengujian ASEAN NCAP, alias diganjar rating 0 bintan

    AditAdit

    2 Des, 2021

  • Daihatsu Gran Max PU Wajib Waspada, Tata Intra 2022 Bakal Masuk Indonesia Bulan Depan

    PT Tata Motors Distribusi Indonesia (TMDI) dikabarkan segera mendatangkan Tata Intra 2022 sebagai line up terbarunya. Intra akan bermain di segmen pick up muatan ringan calon pesaing Daihatsu Gran Max PU. "Saat ini stok unit baru pick up Tata bermuatan ringan seperti Ace EX2 dan Super Ace HT di Jakarta kosong. Untuk pick up baru nantinya digantikan Tata Intra," ujar satu sumber kami dari pihak Tata Motors Indonesia yang tidak ingin disebutkan namanya. Diketahui sebelumnya produsen kendaraan niag

    EndaEnda

    10 Sep, 2021

Lihat Lebih