Toyota Jepang Mulai Hentikan Penjualan Hiace, Mau Discontinue?

Toyota Hiace seri H200 akan merayakan hari jadinya yang ke-20 pada Agustus 2024 mendatang.

Namun kabar menyedihkan malah menimpa mobil andalan travel ini, karena ada kabar yang berhembus kalau Toyota mulai menghentikan penjualan Hiace.

Apakah Hiace akan discontinue?

Baca juga: 5 Kelebihan Toyota Hiace 2023, Laris Jadi Mobil Travel Sejuta Umat

Dealer Toyota Sudah Hentikan Penjualan Hiace

Beberapa tipe mulai dihentikan penjualannya (Foto: Istimewa)

Dihentikannya pemesanan untuk Hiace ini merupakan laporan dari media otomotif Jepang, Bestcarweb, yang mewawancarai sejumlah dealer Toyota di negara tersebut.

Beberapa tenaga penjual mengungkapkan ada unit-unit Hiace yang sudah tidak bisa lagi dipesan, semua tergantung dari variannya.

Tapi umumnya Hiace tipe Super GL baik mesin bensin maupun solar yang sudah tak lagi dijual, tapi untuk varian lain termasuk DX diesel masih tersedia.

Ada tipe blind van (Foto: Istimewa)

Meski demikian, varian yang disediakan itu hanya tergantung dari stok yang ada pada dealer tersebut.

Jadi ketika stoknya sudah habis, maka untuk pemesanan berikutnya tak bisa lagi dilakukan. 

Baca juga: Desain Mirip Hiace, Versi Anyar Foton Transvan Meluncur di PIMS 2022

Indennya Bisa Lebih dari 6 Bulan

Hiace Indonesia (Foto: Toyota)

Sementara itu, menurut website resmi Toyota Jepang, waktu pengiriman Hiace dari pabrik ke dealer bisa sampai enam bulan atau lebih.

Tapi lagi-lagi penuturan tenaga penjual dari dealer Toyota berbeda, karena waktu pengiriman dari pabrik ini bisa mencapai 6-7 bulan.

Itu pun hanya untuk varian-varian tertentu saja, sehingga pasokan Hiace tidak untuk semua lini model.

Baca juga: Toyota Hiace Terbaru Bakal Berubah Jadi Mobil Travel Tanpa Bensin

Toyota Siapkan Hiace Generasi Terbaru

Hiace generasi berikutnya akan berubah jadi mobil listrik (Foto: Istimewa)

Dihentikannya penjualan Hiace banyak yang menyebut karena akan hadirnya model baru untuk mobil komersial ini.

Karena kabar akan hadirnya All New Hiace sudah berhembus sejak tahun 2022, tapi sayangnya sampai pertengahan tahun ini belum ada realisasinya.

Jadi apakah kesuksesan Hiace akan berlanjut atau terhenti sampai akhir tahun ini?

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Lanjut membaca

Beli mobil lebih murah, jual mobil lebih cepat

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Toyota HiAce

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2019 Honda ODYSSEY E 2.4

Rp 583,00 Juta
Rp 11,88 Juta/bln

38.327 km

4 tahun

Jawa Barat

Lihat Rincian

2021 Mitsubishi PAJERO SPORT DAKAR 4X2 2.4

Rp 543,00 Juta
Rp 11,06 Juta/bln

19.734 km

2,5 tahun

Banten

Lihat Rincian

2021 Toyota FORTUNER VRZ 4X2 2.4

Rp 526,00 Juta
Rp 10,72 Juta/bln

28.559 km

2,5 tahun

Jawa Barat

Lihat Rincian

2019 BMW 3 20I (CKD) 2.0

Rp 551,00 Juta
Rp 11,23 Juta/bln

47.554 km

3,5 tahun

Jakarta

Lihat Rincian

2020 BMW X1 SDRIVE18I XLINE 1.5

Rp 653,00 Juta
Rp 13,30 Juta/bln

35.681 km

3 tahun

Jakarta

Lihat Rincian
Lihat Lebih

Berita Terbaru

Toyota Alphard dan Vellfire 2023 Akhirnya Dirilis, Ini Detil Perubahannya

Toyota Motor Corporation (TMC) secara resmi meluncurkan Toyota Alphard dan Vellfire 2023 generasi terbaru yang dilengkapi mesin bensin dan juga hybrid. Sama seperti pertama kali diluncurkan pada 2002 silam, model Alphard dan Vellfire terbaru ini mengusung desain boxy dan pintu geser, serta mengedepankan berbagai unsur kemewahan. Seperti disebutkan dalam situs resminya, tim pengembangan telah melakukan ubahan pada Alphard dan Vellfire agar mobil ini menciptakan ruang, dimana semua penumpang dapat

Usia Baru Sebulan, Mobil Listrik Mercedes-Benz EQE Nyungsep Tabrak Pembatas Jalan Tol

Nasib sial terjadi pada sebuah mobil listrik Mercedes-Benz EQE yang mengalami kecelakaan tunggal jalan tol JORR dekat GT Ciputat 2 KM 18, Rabu (21/6/2023) pagi. Melansir akun Instagram @tmcpoldametro, kecelakaan tersebut karena mobil mengalami out of control sekitar pukul 06.15 WIB. Baca juga: Mercedes-Benz EQS dan EQE Resmi Hadir di Indonesia, Sedan Listrik Para Sultan Dari foto yang beredar, akibat kecelakaan tersebut, Mercedes-Benz EQE mengalami kerusakaan cukup mengenaskan pada bagian depan

5 Penyebab Harga Bekas Isuzu Panther Terus Melambung Tinggi, Tembus Hingga Rp250 Juta!

Memiliki julukan rajanya diesel, Isuzu Panther sudah tidak lagi diproduksi sejak PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) menyuntik matinya pada 2021. Hal ini dikarenakan Isuzu Indonesia ingin fokus kepada mobil niaga dan SUV. Kini orang masih tetap memburu Isuzu Panther walau dalam kondisi bekas. Menempati segmen Multi Purpose Vehicle (MPV), padahal Panther sendiri sangat diminati masyarakat Tanah Air sejak diluncurkan pada tahun 1991 dengan bentuk kotak. Memasuki era 2000-an awal, Panther mendapa

3 Kelebihan Daihatsu Feroza, Jip Konde Anak Gaul 90-an

Era 90-an menjadi salah satu golden era industri otomotif nasional. Pada era tersebut cukup banyak model kendaraan yang tersedia dari tiap merek. Untuk jenis SUV compact 4x2 bensin, tersedia Daihatsu Feroza yang jadi lawan berat Suzuki Katana dengan kelebihan dari sektor mesin. Feroza juga dipasarkan dengan nama Daihatsu Rugger atau Daihatsu Fourtrak (Inggris), sedangkan versi JDM atau Japanese Domestic Market di-rebranding Toyota dengan nama Blizzard. Baca juga: Mengenal Daihatsu Taft 2020, SUV

Lebih Murah Bikin Toyota Avanza G TSS Menarik daripada Suzuki XL7 Hybrid Alpha

Suzuki XL7 Hybrid sudah diniagakan di Indonesia menemani Ertiga Hybrid dan All New Grand Vitara. Ketiganya sama-sama berbekal teknologi mild hybrid yang dinamakan Smart Hybrid Vehicle By Suzuki (SHVS). Namun adanya penambahan teknologi dan fitur baru, membuat banderol XL7 hybrid ini terkerek cukup jauh. Baca juga: Ini Perbedaan Fitur New Suzuki XL7 Hybrid di Varian Alpha, Beta dan Zeta Sebagai informasi, pada model sebelumnya, harga Suzuki XL7 mulai dari Rp254,8 juta - Rp265,8 juta untuk tipe te

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Hot
Toyota

Toyota Agya

Rp 144,90 - 173,30 Juta

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

  • Toyota HiAce
    Rp 543,00 Juta
    VS
    Toyota Voxy
    Rp 501,80 Juta
    HiAce vs Voxy
Toyota HiAce
Lihat