IIMS 2024 Padukan Konsep Otomotif dan Hiburan, Ada Mobil Baru Sampai Artis Internasional Bakal Tampil

Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024 siap kembali memeriahkan dunia otomotif pada 15-25 Februari 2024.

Sajikan tema Autotainment (Foto: Dyandra)

"Kami berupaya untuk selalu meningkatkan penyelenggaraan IIMS setiap tahunnya, sesuai kebutuhan stakeholder dan pengunjung. Untuk itu, kami yakini dengan perpaduan konsep entertainment, akan mendukung kemeriahan pesta otomotif akbar, IIMS 2024," jelas Daswar Marpaung, Presiden Direktur Dyandra Promosindo melalui keterangan tertulisnya.

Menurut dia, IIMS selama ini telah menjadi ruang temu bagi pemangku kepentingan, produsen otomotif, pecinta otomotif dan masyarakat umum.

Semetara bagi masyarakat, pameran otomtoif tahunan tersebut merupakan kesempatan melihat beragam tren inovasi dan teknologi otomotif yang berkembang di dunia dan Indonesia.

IIMS 2024 Usung Konsep Autotainment

Diselenggarakan 15-25 Februari 2024

Dyandra Promosindo selaku panitia penyelenggara IIMS memastikan kalau tahun ini berbagai program automotive dan entertainment (autotainment) dapat dinikmati oleh para pengunjung.

"Kami melebur elemen otomotif dan hiburan menjadi satu. Para pengunjung dapat menikmati beragam entertainment melalui pertunjukan berbagai aksi program yang atraktif dan interaktif serta pertunjukan musik IIMS Infinite Live yang akan menghadirkan para musisi ternama Indonesia," jelas Rudi MF, Project Manager IIMS.

Beberapa program unggulan di IIMS 2024 yaitu Indonesia Automodified, Indonesia Offroad Federation, Community Experience, Perhimpunan Penggemar Mobil Kuno Indonesia (PPMKI), EV Area, EV Test Ride, PAHAMI Audio Contest, Special Guest Car, Mini 4WD Championship, IIMS Drift, hingga IIMS Push Bike Race.

Baca juga: Digelar 11 Hari, Lebih dari 15 Ribu Unit Kendaraan Terjual di IIMS 2023

Kembali Roadshow ke Daerah

Konser Infinite Live juga tetap ada (Foto: Dyandra)

Selain pameran otomotif yang akan diselenggarakan di Jakarta, Dyandra juga mengumumkan IIMS Series tahun depan ke beeberapa daerah di Indonesia.

Mulai dari IIMS Surabaya yang akan diadakan pada semester kedua tahun 2024.

Tidak hanya itu, Dyandra juga berkolaborasi dengan festival musik Projek-D untuk menghadirkan pameran khusus bagi pecinta roda dua, IIMS Motobike Show & Music, yang akan dihelat serentak pada 5-6 Agustus 2023 di De Tjolomadoe, Jawa Tengah.

Pameran ini akan menghadirkan kombinasi yang menakjubkan antara inovasi otomotif roda dua dan hiburan musik yang memukau, menciptakan pengalaman yang tidak terlupakan bagi para pengunjung.

Baca juga: Total Transaksi Lebih dari Rp3,2 Triliun, IIMS 2023 Catatkan Rekor MURI

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Hyundai Palisade

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2019 Honda MOBILIO E 1.5

Rp 172,00 Juta
Rp 3,50 Juta/bln

18.533 km

4,5 tahun

Jawa Barat

Lihat Detail

2022 Toyota AGYA GR SPORT 1.2

Rp 149,00 Juta
Rp 3,04 Juta/bln

5.751 km

1 tahun

Jawa Barat

Lihat Detail

2020 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 152,00 Juta
Rp 3,10 Juta/bln

15.855 km

2,5 tahun

Jakarta

Lihat Detail

2020 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 164,00 Juta
Rp 3,34 Juta/bln

16.096 km

3 tahun

Jawa Barat

Lihat Detail

2021 Toyota AGYA GR SPORT 1.2

Rp 156,00 Juta
Rp 3,18 Juta/bln

14.892 km

2 tahun

Jawa Barat

Lihat Detail
Lihat Lebih

Berita Terbaru

Hitung Biaya Service Suzuki XL7 Hybrid Hingga 100.000 Km, Varian Matic Habiskan Biaya Lebih Murah

Suzuki XL7 (Spesifikasi | Berita) Hybrid hadir dengan membawa teknologi Smart Hybrid Vehicle by Suzuki (SHVS) sama seperti Ertiga dan Grand Vitara. Selain itu, generasi teranyarnya kini juga dibekali dengan Smart E-Mirror dengan touchscreen serta cruise control dan Hill Hold Control (HHC) untuk fitur keselamatannya. Sebagai informasi, XL7 Hybrid hadir pada varian Beta dan Alpha. Untuk harganya Beta MT dibandrol Rp283,9 juta, Beta AT Rp294,9 juta, Alpha MT Rp293,9 juta dan terakhir Alpha AT Rp304

Niat Beli Seres E1? Segini DP dan Cicilan Kreditnya

Setelah diperkenalkan di ajang Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS), mobil listrik Seres E1 dikabarkan akan segera meluncur tahun ini. Banyak yang memprediksi jika Seres E1 ini kemungkinan akan diluncurkan dan mengumumkan harganya pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (Gaikindo) yang berlangsung di ICE, BSD, Tangerang, 10-20 Agustus 2023. Baca juga: Bocoran Prediksi Harga Seres E1, Lebih Murah Dari Wuling Air EV? Namun sebelum resmi diluncurkan, mobil listrik berbentuk mungil

Pilih Toyota Camry Hybrid yang Irit BBM atau Cukup Varian Bensin Aja?

Toyota Camry dikenal sebagai mobil mewah yang saat ini masih dijual di Indonesia melalui PT Toyota Astra Motor (TAM). Meski segmen sedan tergolong sangat kecil, namun bagi mereka yang mengutamakan kenyamanan dan kemewahan, Camry bisa jadi obatnya. Yang perlu digaris bawahi, Toyota Camry ini hadir dalam dua versi, yaitu tipe V bermesin bensin dan juga ada varian Hybrid. Baca juga: Pamor Makin Merosot, Toyota Camry Menyerah di Jepang Dengan dua pilihan varian ini pula, maka untuk Toyota Camry V me

Bukan Cuma Tangguh di Pertambangan, Isuzu MU-X Juga Cocok Jadi Mobil Keluarga

Isuzu MU-X umumnya dipakai untuk medan pertambangan atau perkebunan, padahal SUV ini juga cocok untuk mobil keluarga. Sama seperti rival-rivalnya yang mengambil basis mobil pick up, Isuzu MU-X juga dibangun dari D-MAX, sebuah pickup tangguh dengan model double cabin. Kehadiran Isuzu MU-X pertama kali di Indonesia pada tahun 2014 sebagai Big SUV dengan sasis ladder frame. Saat pertama kali muncul, MU-X punya tampilan gagah dengan gaya berkendara cocok untuk medan off-road. Baca juga : Ini Pesona

Investasi Menguntungkan, Harga Toyota Kijang Innova Diesel Reborn 2018 Setelah Lima Tahun Cuma Turun 25 Persen!

Toyota Kijang Innova menjadi salah satu MPV yang begitu legendaris di Indonesia. Bahkan, Kijang Innova Reborn bermesin diesel peminatnya begitu tinggi di segmen mobil bekas. Kondisi ini membuat Kijang Innova seolah jadi investasi jangka menengah yang depresiasinya minim. Melihat harga pasarannya, Toyota Kijang Innova Diesel bekas keluaran dijual mulai dari Rp265 juta dan yang termahal mencapai Rp362 juta untuk pemakaian selama lima tahun. Bandingkan dengan harga barunya pada 2018 lalu, yang diju

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Hot
Toyota

Toyota Agya

Rp 144,90 - 173,30 Juta

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil