New SUV Mitsubishi Konon Pakai Mesin Xpander Cross, Seberapa Besar Tenaga dan Torsi yang Dihasilkan?

Untuk nama dan detail spesifikasi, pihaknya baru akan mengumumkan di GIIAS 2023 mendatang. Bermain di segmen SUV kompak, line up terbaru Mitsubishi ini kabarnya menggunakan mesin 1.500 cc kepunyaan Xpander maupun Xpander Cross yang terbukti akan performa, ketangguhan serta hemat dalam hal bahan bakar.

Penggunaan jantung pacu dengan kubikasi 1.500 cc pada mobil ini sebenarnya terbilang pas. Mengingat para pesaingnya menggunakan kapasitas yang serupa.

Baca juga: Begini Wujud New SUV Mitsubishi Calon Penantang HR-V dan Creta

Mesin 4A91 MIVEC

Pada Xpander dan Xpander Cross, mesin 4A91 yang disematkan memiliki konfigurasi 4-silinder segaris DOHC 16 Valve Euro4 MIVEC berkapasitas 1.499 cc. Untuk tenaga yang dihasilkan sebesar 105 PS di 6.000 rpm dengan torsi puncak 141 Nm pada 4.000 rpm.

Di New SUV Mitsubishi, kemungkinan tenaga dan torsi yang dimiliki sama. Kecuali pabrikan melakukan improvment terhadap mesin yang dapat menghasilkan tenaga serta torsi lebih besar.

Perlu diketahui, mesin 4A91 saat ini dipadukan transmisinya manual 5-percepatan dan CVT. Uniknya transmisi CVT yang digunakan selain halus juga memiliki teknologi untuk memberikan keseimbangan antara akselerasi yang maksimal dan agresif layaknya transmisi AT 8 percepatan. 

Baca juga: Alasan Mitsubishi Ogah The New SUV Pakai Sunroof atau Panoramic Roof Seperti HR-V cs

New SUV Mitsubishi Punya 4 Mode Berkendara

SUV terbaru Mitsubishi memiliki 4 mode berkendara

Menggunakan mesin 4A91 kepunyaan Xpander dan Xpander Cross, New SUV Mitsubishi semakin bisa diandalkan di berbagai kondisi jalan berkat adanya empat mode berkendara yang disematkan, yakni; Normal, Wet, Gravel, dan Mud.

Mode Normal 

Mode Normal dapat digunakan ketika berkendara di perkotaan maupun jalan lurus tanpa adanya rintangan yang berat.

Mode Wet

Mode berkendara ‘Wet Mode’ menjadi yang pertama diperkenalkan pada kendaraan Mitsubishi Motors.

Kehadiran mode berkendara ini dirancang secara khusus dengan mempertimbangkan penggunaan di negara-negara ASEAN, seperti kondisi jalan yang dibanjiri hujan secara tiba-tiba.

Mode Gravel

Sebagai kendaraan SUV yang bisa diandalkan, mobil ini dilengkapi dengan Mode Gravel yang memudahkan penggunanya ketika berpetualang melewati jalan berbatu, guna memberikan rigid terhadap ban dengan permukaan jalan.

Mode Mud

Ketika melewati jalan berlumpur dengan kondisi tidak begitu ekstrim, pengguna bisa menggunakan Mode ini supaya mobil dapat melewatinya dengan mudah.\

Baca juga: Gallery Foto New SUV Mitsubishi yang Bikin HR-V dan Creta Terlihat Biasa Saja

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Enda

Reporter

Seorang pengagum otomotif sejak kecil, yang suka mengoprek kendaraan di akhir pekan, membuat penulis semakin cinta pada dunia...

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Mitsubishi Xpander Cross

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Toyota VELOZ Q 1.5

Rp 272,00 Juta
Rp 5,54 Juta/bln

16.755 km

2 tahun

Banten

Lihat Rincian

2022 Toyota VELOZ Q TSS 1.5

Rp 287,00 Juta
Rp 5,85 Juta/bln

6.793 km

1,5 tahun

Banten

Lihat Rincian

2020 Toyota KIJANG INNOVA REBORN V 2.0

Rp 350,00 Juta
Rp 7,13 Juta/bln

67.327 km

3,5 tahun

Banten

Lihat Rincian

2019 Toyota KIJANG INNOVA V 2.0

Rp 294,00 Juta
Rp 5,99 Juta/bln

34.811 km

4,5 tahun

Jakarta

Lihat Rincian

2022 Toyota KIJANG INNOVA G 2.0

Rp 360,00 Juta
Rp 7,33 Juta/bln

25.226 km

1,5 tahun

Jawa Barat

Lihat Rincian
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

Rekomendasi Mobil Keluarga AutoFun Indonesia 2023 (FCR)

Ini Bedanya BR-V dengan Veloz dan Xpander Cross | First Drive

Berita Terbaru

Penjualan Mobil di Indonesia Tertinggi se-ASEAN, Kalahkan Thailand dan Malaysia

Indonesia jadi negara yang penjualan mobil terbanyak di Asia Tenggara dengan jumlah 505.985 unit sepanjang Januari-Juni 2023. Ya, data ini diperoleh berdasarkan catatan ASEAN Automotive Federation (AAF), dimana secara keseluruhan penjualan mobil negara-negara Asia Tenggara atau ASEAN sepanjang semester pertama 2023 mencapai 1.637.226 unit. Baca juga: Populasi Mobil Listrik di ASEAN Dikuasai Pabrikan China, Konsumen Indonesia Paling Banyak Penjualan di ASEAN rupanya mengalami peningkatan 1,2 pers

Trik Jitu Mitsubishi Supaya SUV Baru Mereka Diminati Konsumen

Segmen Sport Utility Vehicle atau SUV Compact kini semakin ketat, apalagi Mitsubishi tengah mempersiapkan mobil terbaru yang saat ini masih disebut The New SUV. Ya, rencananya The New SUV Mitsubishi versi sesungguhnya akan diluncurkan di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 yang berlangsung di ICE, BSD, Tangerang Selatan, Banten, 10 Agustus 2023. Nah, yang bikin penasaran bagaimana cara PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales (MMKSI) mengatur strategi kehadiran mobil terbarunya

Toyota Land Cruiser 250 Series 2024 Meluncur, Bikin Fortuner Keliatan Culun

Memakai platform terbaru TNGA-F, Toyota Land Cruiser (Spesifikasi | Berita) 250 Series 2024 secara resmi diluncurkan untuk pasar Amerika Serikat, Rabu (2/8). Mendapat ubahan secara revolusioner, kehadiran mobil ini tetap mempertahankan DNA off-road yang membawa ketangguhan disegala medan. Meski begitu Land Cruiser 250 Series 2024 tetap nyaman dikendarai berkat disematkannya fitur unggulan serta keselamatan modern. Oh iya, kehadiran Land Cruiser 250 Series mengusung desain baru klasik-modern yang

6 Mobil Baru di Indonesia Juli 2023, Ada BMW Incaran Kolektor Hingga SUV Baru Mitsubishi

Ada beragam mobil baru di Indonesia yang diluncurkan sepanjang Juli 2023, baik merek maupun tipe mobilnya pun variatif. Mulai dari Low MPV kepunyaan Hyundai, SUV premium Mazda, hatchback dan sedan Mercedes-Benz, calon SUV terbaru Mitsubishi, sampai mobil BMW yang bakal jadi incaran kolektor. Nah mau tau apa saja mobil baru di Indonesia periode Juli 2023? Berikut hasil rnagkuman Autofun. Baca juga: 6 Mobil Baru di Indonesia Periode Juni 2023, Ada Terios Baru Sampai Mobil Listrik BMW dan Mercedes

Mengenal Teknologi Torque Converter di Mobil Matic, Versi Canggih Kampas Ganda Motor Bebek?

Mobil dengan transmisi otomatis kini semakin populer karena praktis digunakan. Salah satu komponen penting dalam sistem transmisi otomatis sebuah mobil ialah Torque Converter atau alat konversi torsi. Sistem transmisi yang digunakan pada mobil matic cara kerjanya tergolong sangat pintar. Fungsi torque converter ini serupa dengan kopling pada transmisi manual. Ketika mobil manual masih menggunakan sistem kopling gesek, maka torque converter mengandalkan sirkulasi oli transmisi secara otomatis. Ol

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaruPembaruan
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Mercedes-Benz

Mercedes-Benz EQB

Rp 1.680,00 Milyar

Lihat Mobil
Mercedes-Benz

Mercedes-Benz EQA

Rp 1.570,00 Milyar

Lihat Mobil
MG

MG 4 EV

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Mendatang
Hyundai

Hyundai Ioniq 6

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Mendatang
Toyota

Toyota RAV4

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Mitsubishi Xpander Cross
Lihat