Membandingkan Fitur Keselamatan Xpander, Ertiga, Avanza dan Xenia. Mana yang Paling Pelit Fiturnya?

Perbandingan fitur keselamatan Xpander, Ertiga, Avanzda dan Xenia
  • Mitsubishi Xpander memiliki harga baru paling mahal di antara ketiga pesaingnya
  • Fitur keselamatan Toyota Avanza paling lengkap

Xpander, Ertiga, Avanza dan Xenia merupakan LMPV terpopuler saat ini. Masing-masing model memiliki kelebihan serta kekurangan, yang tentunya bisa membuat bingung konsumennya ketika diharuskan untuk memilih.

Mengetahui harga baru keempatnya per Februari 2022, Xpander ditawarkan Rp249,9-Rp299,7 juta, Ertiga Rp220,7-Rp265,6 juta, Avanza Rp228,3-Rp293,4 juta, dan Xenia Rp213,2-Rp272 juta.

1. Mitsubishi Xpander

Mitsubishi Xpander

Sebelum mengetahui fitur keselamatan apa saja yang ada di Mitsubishi Xpander, untuk diketahui pada ulasan kali ini kami akan membahas fitur pada tipe tertinggi dari masing-masing model.

Sebagai varian teratas di keluarga Xpander, Ultimate CVT telah mendapatkan fitur keselamatan berupa dual SRS airbag, struktur RISE body, seatbelt di semua baris dan ISO-FIX child seating fixing bar. Tak hanya itu, guna memberikan keselamatan berkendara yang lebih baik, varian ini juga memperoleh ABS + EBD, BA (Brake Assist), ESS (Emergency Stop Signal), HSA (Hill Start Assist), VSC (Vehicle Stability Control), Speed Sensitive Automatic Door Lock dan parking sensor + rear view camera.

2. Suzuki Eritga

Suzuki Ertiga

Tipe GX AT, yang merupakan varian termahal Suzuki Ertiga ini memiliki fitur keselamatan berupa sasis dengan teknologi Heartect, ABS + EBD, dual SRS airbag, front seatbelt 3 point ELR with pretensioners & force limiters, child proof door lock, seatbelt reminder, 2 point parking sensor, rear camera, door open warning, ISOFIX, VSC (Vehicle Stability Control), dan Hill Start Assist (HSA).

Baca juga: Ford Patenkan Teknologi Transmisi Manual Tanpa Pedal Kopling, Kerjanya Mirip di Wuling Confero S ACT?

3. Toyota Avanza

Toyota Avanza

Generasi ketiga Toyota Avanza diperkenalkan menjelang ajang GIIAS 2021. Sebagai tipe termahalnya, 1.5 G CVT TSS memperoleh fitur keselamatan berupa 6 airbag (Pengemudi/ Penumpang/ Samping/ Tirai), Anti-lock Braking System (ABS), Electronic Fitur Brake Distribution (EBD) Emergency Stop Signal (ESS), ISOFIX, Brake Assist (BA), Vehicle Stability Control (VSA), Hill Start Assist (HSA) dan seatbelt warning.

Tidak hanya itu, mobil ini juga dilengkapi fitur keselamatan ADAS berupa Toyota Safety Sense (TSS) yang mencakup Rear Crossing Traffic Alert, Blind Spot Monitoring, Pre-Collision Warning, Pre-Collision Braking, Pedal Missoperation Control, Lane Departure Warning, Lane Departure Prevention dan terakhir Front Departure Alert.

4. Daihatsu Xenia

Daihatsu Xenia

Bicara fitur keselamatan pada Daihatsu Xenia, tipe paling mahalnya 1.5 R CVT ASA SC dilengkapi dengan seperti side impact beam, ABS (Antilock Brake System) & EBD (Electronic Brakeforce Distribution), BA (Brake Assist), HSA (Hill Start Assist), VSC (Vehicle Stability Control), ESS (Emergency Stop Signal), dual airbag, parking sensor, parking camera, serta 360 camera.

Sama seperti varian termahal Avanza, tipe teratas Xenia ini juga dibekali fitur keselamatan pintar berupa Daihatsu A.S.A (Advances Safety Assist) yang mencakup Collison Warning Function, Leading Vehicle Departure Warning, Lane Departure Warning, Lane Departure Prevention, Pedal Misoperation Control.

Kesimpulan

Setelah melakukan perbandingan fitur keselamatan dari masing-masing model di atas, dapat disimpulkan bahwa Toyota Avanza memiliki fitur terlengkap, yang kemudian disusul dengan Daihatsu Xenia, Mitsubishi Xpander dan terakhir Suzuki Ertiga.

Baca juga: BMW Indonesia Sudah Siapkan 15 Mobil Baru Tahun Ini, Ada Mobil Listrik iX dan i4

Perbandingan Fitur Keselamatan
Keterangan Mitsubishi Xpander Suzuki Ertiga Toyota Avanza Daihatsu Xenia
ABS
EBD

BA

ESS (Emergency Stop Signal)
ESC (Electronic Stability Control)
HSA (Hill Start Assist)
VSC (Vehicle Stability Control)
Seatbelt 3 point
ISOFIX
Child proof door lock
Speed Sensitive Automatic Door Lock
Parking sensor + rear view camera
Camera 360
Seatbelt warning
Airbag D + P D + P D + P + S + C D + P

 

Fitur Keselamatan TSS Toyota Avanza
Rear Crossing Traffic Alert
Blind Spot Monitoring
Pre-Collision Warning
Pre-Collision Braking
Pedal Missoperation Control
Lane Departure Warning
Lane Departure Prevention
Front Departure Alert

 

Fitur Keselamatan ASA Daihatsu Xenia
Collison Warning Function
Leading Vehicle Departure Warning
Lane Departure Warning
Lane Departure Prevention
Pedal Misoperation Control

 

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Enda

Reporter

Seorang pengagum otomotif sejak kecil, yang suka mengoprek kendaraan di akhir pekan, membuat penulis semakin cinta pada dunia...

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Toyota Avanza

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Suzuki ERTIGA GL 1.5

Rp 192,00 Juta
Rp 3,91 Juta/bln

5.727 km

1,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota AVANZA G 1.5

Rp 219,00 Juta
Rp 4,46 Juta/bln

7.835 km

1,5 tahun

Java East

Cek Tawaran Juli

2020 Toyota AVANZA VELOZ 1.5

Rp 214,00 Juta
Rp 4,36 Juta/bln

15.086 km

3,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2021 Toyota AVANZA VELOZ 1.5

Rp 222,00 Juta
Rp 4,52 Juta/bln

17.091 km

2,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2020 Suzuki ERTIGA GX 1.5

Rp 187,00 Juta
Rp 3,81 Juta/bln

17.509 km

3 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

Avanza, Xpander, Ertiga, Siapa yang Paling Lega dan Banyak Fitur? | Mobil Baru di GIIAS 2021

All-new Daihatsu Xenia 2022, Ini Pilihan LMPV Paling Masuk Akal First Drive

Daihatsu Xenia Baru Jadi Canggih, Paling Mahal Gak Sampai Rp 250 juta

Kali Ini Kami Tes Xpander dan Veloz dari Segala Aspek!

Avanza, Xpander, Ertiga, Siapa yang Paling Lega dan Banyak Fitur? | Mobil Baru di GIIAS 2021

2021 Mitsubishi Xpander Black Edition: Adventure in Black

Sekilas beda Xpander ultimate dan sport

Cara menggunakan transmisi atau gigi manual pada xpander

Avanza, Xpander, Ertiga, Siapa yang Paling Lega dan Banyak Fitur? | Mobil Baru di GIIAS 2021

Berita Terbaru

Hyundai Stargazer Essential Resmi Diluncurkan dengan Harga Menarik, Ini yang Berubah

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menghadirkan Hyundai Stargazer Essential yang menjadi varian baru dari Stargazer, Senin (17/7/2023). Kehadiran Hyundai Stargazer Essential ini ternyata menggantikan tipe Trend. Alhasil, varian Stargazer saat ini untuk urutan termurah sampai termahal adalah Active, Essential, Style dan Prime. Baca juga: Hyundai Stargazer Essential Segera Diluncurkan, Fiturnya Lebih Lengkap Menurut President Director PT Hyundai Motors Indonesia, Woojune Cham kehadiran Stargazer E

Terungkap, MG Cyberster 2023 Bisa Sprint Lebih Cepat dari Ferrari dan Lamborghini

Mobil listrik pertama MG berjeniskan roadster soft top, MG Cyberster 2023 diperkenalkan pertama kali pada April lalu. Pabrikan China berdarah Inggris, MG, hadirkan Cyberster 2023 bukan cuma membawa desain yang agresif sekaligus atraktif, namun juga dengan performa tinggi. Baru-baru ini diungkapkan bahwa mobil listrik ini bahkan lebih cepat dan lebih bertenaga daripada banyak supercar terkemuka dunia. Wang Jian, director of electric propulsion development SAIC Motor, mengatakan Cyberster merupaka

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Review Pemilik: Honda City Hatchback RS 2021, Cocok Buat Dimodif

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Honda City Hatchback RS 2021 Honda City Hatchback RS dihadirkan sebagai penerus Jazz GK5 di Tanah Air. Mewarisi berbagai keunggulan yang menjadi ikonik hatchback Honda, City Hatchback RS terlihat stylish, sporty, canggih, serta memiliki performa besar, yang mempunyai karakter 11-12 dengan Jazz. Pada review pemilik kali ini, kami akan mengulas City Hatchback RS manual lansiran April 2021. Menurut cerita dari pemilik, ia membeli mobil ini dalam

Top 5 Artikel Pekan Ini, Harga Bekas Innova Reborn Diesel yang Stabil Sampai Carry Bagong Pakai Turbo

Kepopuleran Toyota Innova Reborn diesel rupanya belum luntur oleh waktu. Bahkan kemunculan Innova Zenix dengan teknologi hybrid tidak menghapus kecintaan masyarakat Indonesia akan MPV bermesin diesel tersebut. Tak heran harga jual Toyota Innova Reborn diesel saat ini masih sangat bertahan dan masih banyak peminatnya. Hal itu pula yang menjadikan artikel Autofun khususnya mengenai Toyota Innova Reborn Diesel masih tinggi pembacanya. Berikut 5 artikel paling populer di Autofun periode 10 - 15 Apri

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Toyota Avanza
Lihat