DFSK Glory 580

Rp 252,90 - 315,00 Juta
Segmen C Segmen
SUV Tipe Bodi
CVT / MT Jenis Penggerak
1.5 - 1.8L Kapasitas Mesin
Cek Spesifikasi

Varian dan Harga DFSK Glory 580

DFSK Glory 580 2024 - 2025 ditawarkan dalam 5 varian - mulai Rp 252,90 Juta hingga Rp 315,00 Juta , varian entry levelnya yaitu DFSK Glory 580 1.8L 5MT Comfort Rp 252,90 Juta dan varian tertingi DFSK Glory 580 yaitu DFSK Glory 580 1.8L CVT Luxury ditawarkan dengan harga Rp 315,00 Juta.

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

DFSK Glory 580 1.5T CVT Comfort

Video Pendek Terkait

Video Mobil DFSK Glory 580

Semua Baru 2022 DFSK Glory 580 Walkaround

DFSK Glory 580 2024 memiliki 73 gambar dan foto, termasuk 35 gambar & foto interior, 31 gambar & foto eksterior, 7 gambar & foto mesin DFSK Glory 580 dan lain-lain. Cek tampilan depan, tampilan belakang, tampilan samping dan tampilan atas DFSK Glory 580 2024 baru di sini.

Review DFSK Glory 580

Overview

DFSK Glory 580 merupakan salah satu mobil tipe SUV (Sport Utility Vehicle). Mobil ini pertama kali diperkenalkan di ajang GIIAS tahun 2017.

Sampai 2020, DFSK Glory 580 tersedia dalam 5 varian. Harga DFSK Glory 580 2020 berkisar dari Rp 251 juta hingga Rp 313 jutaan.

Eksterior


Eksterior DFSK Glory 580 tampak begitu keren. Mobil ini memiliki headlamp dengan lampu proyektor dan juga DRL (Daytime Running Light) yang memberikan pencahayaan maksimal pada malam hari.

Lampu utama mobil ini memiliki fitur headlamp height adjustment yang memudahkan pengemudi untuk mengatur ketinggiannya.

Pada bagian samping, terdapat velg yang berukuran 17 inci. Selain itu, ada juga spion yang dilengkapi dengan roof rail dan juga lampu sein.

Dimensi

DFSK Glory 580 memiliki dimensi dengan panjang 4680 mm, lebar 1845 mm. dan tinggi 1715 mm. Mobil ini juga memiliki Ground Clearance 200 mm dan Jarak Sumbu Roda 2780 mm.


Dimensi DFSK Glory 580 2020
Panjang 4,680 mm
Lebar 1,845 mm
Tinggi 1,715 mm
Jarak Sumbu Roda 2,780 mm

Interior


Interior DFSK Glory 580 memiliki penampilan yang mewah. Mobil ini memiliki kabin yang luas dan mampu membawa hingga 7 orang penumpang.

Di bagian depan mobil terdapat MID yang merupakan gabungan antara analog dan digital. Ini merupakan perpaduan yang sangat keren.

Fitur

DFSK Glory 580 memiliki beberapa fitur yang cukup lengkap, seperti fitur keamanan yang cukup unggul dengan adanya ESP (Electronic Stability Program) yang mengendalikan mobil agar tidak keluar dari jalur.

Ada juga rear defogger yang berfungsi untuk mengurangi embun pada kaca bagian belakang. Selain itu, terdapat reverse radar yang fungsinya seperti kamera parkir yang memiliki jangkauan yang jauh lebih luas.

DFSK Glory 580 dibekali teknologi yang spesial, yaitu Engine Burglar Alarm System dan Vehicle Burglar Alarm System.

Mesin dan Performa

DFSK Glory 580 dibekali dengan mesin berkapasitas 1498 cc tipe Petrol. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga maksimal 148 hp dan torsi maksimal 220 Nm. Mobil ini memiliki transmisi Variable Speed CVT.

Efisiensi Bensin
Kapasitas Mesin 1,498 cc
Tenaga 148 hp
Torsi 220 Nm
Jenis Bahan Bakar Bensin

Kesimpulan

DFSK Glory 580 merupakan mobil keren yang cocok dibawa untuk bepergian jarak jauh. Mobil yang memiliki interior yang luas membuat penumpang merasa nyaman ketika berada di dalamnya.

Mobil Rekomendasi

Model Mobil DFSKTop 10 Mobil SUVTop 10 Mobil BensinPembaruan
Tidak Dijual
DFSK

DFSK Glory E3

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Mendatang
DFSK

DFSK Mini EV

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Toyota

Toyota Camry

Rp 648,25 - 681,55 Juta

Lihat Mobil
Hot
Toyota

Toyota Calya

Rp 170,20 - 190,00 Juta

Lihat Mobil

Apa Sunroof dari DFSK Glory 580?

Berikut adalah Sunroof dan varian DFSK Glory 580:

VarianDFSK Glory 580 1.8L 5MT ComfortDFSK Glory 580 1.5T CVT ComfortDFSK Glory 580 1.5T 6MT LuxuryDFSK Glory 580 1.5T CVT LuxuryDFSK Glory 580 1.8L CVT Luxury
SunroofNNYYY

Apakah DFSK Glory 580 tersedia di Bahan Jok?

Tidak, DFSK Glory 580 tidak tersedia di Bahan Jok.

Apakah DFSK Glory 580 tersedia di Pengaturan AC?

Tidak, DFSK Glory 580 tidak tersedia di Pengaturan AC.