Promo IMOS 2023, DP Rendah Sampai Potongan Rp 7 Juta Untuk Motor Listrik

IMOS 2023 berlangsung di ICE, BSD, Tangerang Selatan, pada 25-29 Oktober 203 
  • Puluhan merek motor dan industri pendukuh meriahkan acara IMOS 2023.
  • Berbagai promo ditawarkan brand otomotif roda dua selama IMOS 2023 .

Gelaran Indonesia Motorcycle Show atau IMOS 2023 jadi waktu yang tepat bagi Anda yang sedang mencari sepeda motor. 

Pasalnya, pameran yang berlangsung 25-29 Oktober 2023, setidaknya ada 16 merek sepeda motor dan motor listrik, yakni sepeda motor merek anggota AISI.

Baca juga: Hore, Honda Beri Garansi Rangka 5 Tahun Untuk Semua Model!

Pintu masuk IMOS 2023

Tak hanya itu, IMOS 2023 juga dihadiri merek dari berbagai industri pendukung spareparts, pelumas mesin, aksesoris seperti helm dan apparel, serta berbagai peralatan pendukung berkendara lainnya. 

Bahkan Anda yang berkunjung ke IMOS 2003 juga berkesempatan memenangkan hadiah grandprize berupa dua unit sepeda motor.

Baca juga: Area Test Ride lebih Luas, Jajal Motor di IMOS+ 2023 makin Puas

Promo FIF Group

Seorang tenaga penjualn memberikan informasi terkait Honda  Scoopy

IMOS 2023 yang hanya berlangsung selama lima hari ini menyuguhkan berbagai program dan promo menggiurkan yang ditawarkan sejumlah tenant yang hadir. 

Bahkan FIFGroup selaku platinum sponsor IMOS 2023, menawarkan promo menarik untuk konsumen yang melakukan pembelian kredit sepeda motor di event tersebut.

Deratan mobil Honda di IMOS 2023

Nah, selama IMOS 2023, FIFGroup menawarkan potongan tenor hingga empat kali yang akan memberikan keuntungan hemat angsuran.

Nilainya lumayan, yakni mencapai Rp 7 juta, dengan uang muka mulai dari Rp 2 juta. 

Tidak sampai disitu, FIFASTRA juga menawarkan keuntungan cashback AstraPay sebesar Rp250.000.

Cashback ini berlaku untuk setiap pembelian sepeda motor Honda tipe sport, dan gratis jaket bagi pelanggan setia FIFGroup.

Promo Alva di IMOS 2023

Booth Alva di IMOS 2023

Promo juga ditawarkan perusahaan motor listrik, Alva yang saat ini Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN) sesuai syarat program bantuan pemerintah. 

Ya, setiap pengunjung IMOS 2023 mendapatkan potongan langsung dalam setiap pembelian motor listrik Alva sebesar Rp 7 juta. 

Mereka juga menjalin kerjasama dengan lembaga pembiayaan seperti Adira Finance dan BRI Finance.

Yakni dengan subsidi down payment hingga Rp 2.500.000 dan hadiah langsung jaket Alva senilai Rp 500.000.

Jika konsumen menggunakan Kredit Sepeda Motor (KSM) BCA, maka akan mendapatkan potongan down payment hingga Rp1.000.000, dan juga hadiah langsung jaket Alva.

Selain itu, beberapa bank yang menjalin kerjasama juga memberikan potongan penjualan tambahan sebesar Rp 2.500.000.

Potongan ini diberikan untuk para pengguna kartu kredit/debit BRI dan promo cicilan 0 persen selama 36 bulan khusus pengguna kartu kredit BRI. 

Booth Alva di IMOS 2023 menghadirkan ALVA One dan ALVA Cervo.

Sedangkan Bank Mandiri mengaplikasikan potongan berjumlah sama khusus untuk pengguna kartu kredit Mandiri dan cicilan  0 persen selama 24 bulan. 

Bank CIMB Niaga dengan potongan penjualan Rp 1.500.000, cashback sebesar Rp 1.500.000, dan cicilan 0 persen selama 24 bulan khusus untuk pengguna kartu kredit CIMB Niaga. 

Alva juga bekerjasama dengan platform e-commerce Blibli, berupa potongan penjualan tambahan hingga sebesar Rp 2.500.000 dan hadiah langsung jaket ALVA.

Nah, selain itu masih banyak promo menarik dari masing-masing brand yang hadir selama IMOS 2023, tertarik? 

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:

Video Pendek Terkait

Jadi produsen ban yang ramaikan IMOS 2023. IRC MBR 110 jadi ban harian dengan kompon lunak. Zeneos Roadmax menjadi ban untuk segala kondisi jalan. Pameran sepeda motor IMOS 2023 tengah berlangsung saat ini di ICE, BSD City, Tangerang Selatan (25-29/10/2023). Selain diramaikan beragam merek sepeda motor, ada juga komponen pendukung, salah satunya PT Gajah Tunggal Tbk (GT). Perusahaan yang memproduksi ban merek IRC dan Zeneos itu meramaikan pameran skala nasional dengan menampilkan beragam produk.
Kawasaki Eliminator 2024 resmi meluncur di Indonesia Kawasaki Eliminator kini mengusung mesin 451 cc PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) mengumumkan peluncuran Kawasaki Eliminator 2024 secara resmi di pasar otomotif roda dua Indonesia, Kamis (26/10/2023). Sepeda motor yang masuk golongan big bike Kawasaki dengan genre Cruiser ini, sebelumnya sudah mejeng di Osaka Motor Show 2023 dan juga Bangkok International Motor Show (BIMS). Baca juga: Kawasaki Eliminator 2024 Versi Global Masuk Indonesia, Ini
Scomadi resmi masuk Indonesia dengan menawarkan tiga model. Semua Skuter Scomadi mengusung mesin 171 cc. PT Nusantara Moto International didapuk sebagai distributor merek skuter Scomadi untuk pasar otomotif Indonesia. Meski jadi merek baru di Tanah Air dengan tampilan klasik, namun secara tampilan produk yang mereka tawarkan, desainnya mirip dengan Vespa atau bisa juga Lambretta, yang memiliki tameng di depan dan tepong. Nah, di Indonesia sendiri Scomadi menawarkan tiga model sekaligus, yaitu Tu
Tersedia di tiga varian Kawasaki Ninja. Paling kecil bermesin 400 cc. Setelah sempat hadir sebagai grafis motor balap di ajang WSBK tahun 2021 lalu, maka grafis 40th Anniversary Kawasaki Ninja hadir di versi jalan rayanya. Peluncuran grafis tersebut dilakukan di Japan Mobility Show 2023. T api tak perlu waktu lama, karena PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) juga mengumumkan untuk menghadirkan 40th Anniversary Kawasaki Ninja. “Alokasi yang ditetapkan oleh KMI sangat terbatas, dikarenakan unit yang
Ada action cam holder untuk pembuatan vlog. Dapat spoiler gratis. Lewat ajang Indonesia Motorcycle Show (IMOS)+ 2023, PT Surya Motor Shelmindo, melalui Saranghelm merilis dua produk helm dari merek NJS, yakni ZX-1R GT dan Kairoz GT. Keduanya merupakan pembaruan dari model yang sudah dirilis pada 2021 lalu. Tipe ZX-1R GT hadir mengisi segmen helm full face dan Kairoz GT untuk tipe open face. "Sebagai apresiasi untuk pengguna produk NJS, maka kami meluncurkan produk terbaru yang sudah dilengkapi p

Rekomendasi Motor

PopulerTerbaruPembaruan
Aprilia

Aprilia Tuareg 660

Rp 65,60 Juta

Lihat Motor
Hot
Yamaha

Yamaha Nmax

Rp 30,20 - 32,26 Juta

Lihat Motor
CFMOTO

CFMoto 250 CLX

Belum Tersedia

Lihat Motor
Segway

Segway E200P

Belum Tersedia

Lihat Motor
Alva

Alva One

Rp 3,50 Juta

Lihat Motor
Honda

Honda ST125 Dax

Rp 81,75 Juta

Lihat Motor