Barangkali Penasaran, Segini Harga Cover Body Honda Stylo 160

Honda Stylo 160 
  • Honda Stylo 160 merupakan skuter matik tergolong baru
  • Walau baru Stylo 160 sudah memiliki berbagai cover body

Honda Stylo 160 boleh dibilang jadi motor matic yang tergolong masih sangat baru di pasar otomotif Indonesia. 

Dan tentunya perusahaan berlogo sayap kepak tersebut telah mempersiapkan berbagai hal ketika Stylo 160 dirilis. 

Termasuk soal suku cadangan dan cover body Honda Stylo 160, sebagai antisipasi jika pemilik butuh cover body baru.

Bisa saja ada konsumen yang ingin membeli bodi baru karena pecah akibat tabrakan, atau untuk jadi bahan modifikasi.

Baca juga: Harga Honda Stylo 160 Mulai Rp 27 Jutaan, Begini Spesifikasi dan Tipenya

Honda Stylo 160

Nah, bagi Anda yang mencari cover body Honda Stylo sudah bisa didapat dibeberapa dealer, salah satunya Honda Cengkareng.

Dealer satu ini memang sudah terkenal lengkap untuk suku cadang motor Honda, termasuk cover body matic retro modern terbaru itu.

Baca juga: Beda Tipe Honda Stylo 160 2024, Selisih Harganya Rp 2,8 Jutaan!

Harga Cover Body Honda Stylo 160

Nah, jika Anda ingin membeli cover body Honda Stylo 160, maka bisa dibeli secara terpisah, tergantung kebutuhan.

Menyoal harga, selain tergantung pada cover body mana yang akan dipilih, ternyata beda warna juga beda harganya.

Maklum saja, untuk warna-warna dasar seperti hitam tentu biasa, tapi berbeda dengan warna merah atau hijau yang khas Honda Stylo 160.

Contoh cover batok setang warna hitam doff cuma Rp 147 ribu sedangkan warna hijau bisa Rp 257 ribu.

Dan berikut kami rangkum beberapa harga part body Honda Stylo 160, monggo dicatat ya!

Baca juga: Dijual Mulai Rp 27 Jutaan, Apa Saja Fitur & Teknologi Honda Stylo 160 2024?

1. Cover Batok Depan 

  • Hijau Metallic Rp 257.000
  • Cream: Rp 184.000
  • Merah: Rp 244.000
  • Hitam Metallic: Rp 178.000
  • Hitam Doff: Rp147.000
  • Putih Doff: Rp205.000

2. Cover Tameng Depan

  • Hijau Metallic: Rp 190.000
  • Cream: Rp 42.000
  • Merah: Rp 199.000
  • Putih: Rp 167.000
  • Hitam Metallic: Rp 135.000
  • Hitam Doff: Rp 129.000

3. Cover Kanan Depan

  • Puti Doff: Rp 410.000
  • Hitam Metallic: Rp 310.000
  • Hitam Doff: Rp 329.000

4. Cover Center 

  • Hijau Metallic: Rp 213.000
  • Cream: Rp 169.000
  • Merah: Rp 202.000
  • Putih: Rp 170.000
  • Hitam Metallic: Rp 147.000
  • Hitam Doff: Rp 132.000

Cakram tipe ABS lebih besar.

5. Spakbor Depan

  • Hijau Metallic: Rp 277.000
  • Merah: Rp 265.000
  • Putih: Rp 266.000
  • Hitam Metallic: Rp 198.000
  • Hitam Doff: Rp 167.000

6. Cover Center Depan

  • Hijau Metallic: Rp 26.000
  • Cream: Rp 150.000
  • Merah: Rp 27.000
  • Putih: Rp 27.000
  • Hitam Doff: Rp 23.000

7. Garnish Handle Cover Belakang

  • Hijau Metallic: Rp 39.000
  • Cream: 37.000
  • Merah: Rp 38.000
  • Hitam Doff: Rp 35.000
  • Putih Doff: Rp 35.000

8. Cover Bawah Kanan

  • Hijau Metallic: Rp 205.000
  • Cream: Rp 161.000
  • Merah: Rp 194.000
  • Putih: Rp 162.000
  • Hitam Metallic: Rp 130.000
  • Hitam Doff: Rp 124.000

9. Cover Bawah Kiri

  • Hijau Metallic: Rp 250.000
  • Merah: Rp 194.000
  • Putih: Rp 162.000
  • Hitam Doff: Rp 124.000

10. Cover Kantong Bawah

Merah: Rp 248.000
Hitam Metallic: Rp 248.000 

11. Garnish Center Side Body
 
Rp 375.000

12. Garnish Muffler

Rp 188.000

13. Garnish Front Grille

Rp 350.000

14. Garnish Full Side Body

Rp 1.000.0000

15. Garnish Front Side Body 

Rp 675.000 

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Herdi

Senior Writer

Mengawali karir sebagai jurnalis sejak tahun 2011 di salah satu media massa Nasional Tanah Air. Memiliki ketertarikan untuk m...

Video Pendek Terkait

Penonton bisa masuk sirkuit secara gratis. Peningkatan live streaming mengikuti MotoGP. Minggu ini gelaran Pertamina Mandalika Racing Series ronde 2 (25-26/4) akan segera bergulir. Yang pastinya dilaksanakan di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat. Ini menjadi Kejuaraan Nasional (Kejurnas) balap motor sportbike terbesar karena digelar juga di sirkuit dengan homologasi FIM grade A. Untuk terus membuat balapan ini semakin menarik bagi para pembalap dan juga tim ba
Baru ada 2 model motor matic anyar. Yamaha Lexi LX 155 hadir Januari 2024. Honda Stylo 160 rilis Februari 2024. Motor matic masih menjadi pilihan banyak masyarakat termasuk pada tahun 2024 ini. Dari data Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI), penjualan motor Januari-April 2024 didominasi jenis matic. Pangsa pasarnya mencapai 90,47 persen, menyisakan 4,73 persen untuk motor sport dan 4,8 persen untuk motor bebek. Selain kemudahan dikendarai, ragam motor matic terbaru yang muncul ikut me
Pembalap Indonesia, Arbi Aditama mendapatkan wildcard balapan di Moto3 Catalunya Arbi pernah menjadi pemenang di Sirkuit Catalunya Sempat dibalut cedera Astra Honda Racing Team (AHRT) terus mendorong kompetensi pembalap binaannya di berbagai ajang balap. Kali ini, Arbi Aditama berkesempatan mencicip lagi panasnya persaingan di arena Grand Prix yaitu kelas Moto3. Seri Moto3 Catalunya yang berlangsung akhir pekan ini, digagas untuk Arbi memperlihatkan kemampuan terbaiknya. Bukan tanpa alasan, pemb
Kawasaki KLX150SM punya pilihan warna dan grafis baru Ada warna yang hilang di varian KLX150SM SE Warna baru KLX150S PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) memberikan penyegaran terhadap Kawasaki KLX150SM edisi 2025. Sentuhan pada lini berkonsep Supermoto ini terletak pada tampilan yang kini hadir dengan pilihan warna terbaru. Untuk model Supermoto ini, KMI menghadirkannya dalam dua varian yaitu KLX150SM dan KLX150SM SE. Tahun ini, keduanya ditawarkan dalam nuansa berbeda ketimbang sebelumnya. Misaln
Jadi Kejurnas balap motor sportbike bergengsi di Indonesia. Siap mendukung dan menjadi jembatan pembalap Indonesia berlaga di MotoGP. Ada yang baru menjelang ronde kedua Kejurnas balap motor sport di Indonesia, Mandalika Racing Series yang akan dilaksanakan pada tanggal 25-26 Mei 2024. Karena kini hadir dukungan penuh dari Pertamina yang juga menjadi title baru di event balap ini, menjadi Pertamina Mandalika Racing Series 2024. Direktur Utama MGPA, Priandhi Satria mengatakan, bergabungnya Pertam

Rekomendasi Motor

PopulerTerbaruPembaruan
Aprilia

Aprilia Tuareg 660

Rp 65,60 Juta

Lihat Motor
Hot
Yamaha

Yamaha Nmax

Rp 32,17 - 36,30 Juta

Lihat Motor
CFMOTO

CFMoto 250 CLX

Belum Tersedia

Lihat Motor
Segway

Segway E200P

Belum Tersedia

Lihat Motor
Alva

Alva One

Rp 3,50 Juta

Lihat Motor
Honda

Honda ST125 Dax

Rp 81,75 Juta

Lihat Motor
Honda

Honda Stylo 160

Rp 27,55 - 30,43 Juta

Lihat Motor
ION Mobility

ION Mobility M1-S

Rp 49,00 Juta

Lihat Motor
Honda

Honda EM1 e

Rp 400,00 Juta

Lihat Motor
Vespa

Vespa Elettrica

Rp 198,00 Juta

Lihat Motor
BSA

BSA Gold Star 650

Rp 380,00 Juta

Lihat Motor
Alva

Alva Cervo

Rp 37,75 Juta

Lihat Motor
Piaggio

Piaggio MP3 300

Rp 330,00 Juta

Lihat Motor
Mendatang
Kawasaki

Kawasaki Ninja ZX-4R

Rp 239,90 Juta

Lihat Motor