Honda PCX 160 dan Yamaha NMax Terancam Tak Bisa Isi Pertalite Lagi

Penggunaan Pertalite bakal semakin dibatasi.
  • Pemerintah akan revisi aturan perihal kriteria pembeli pertalite.
  • Pertalite untuk motor kompresi rendah.

Pemerintah Dikabarkan sedang melakukan pembahasan perihal revisi Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 191 tahun 2014 tentang Penyediaan, Pendistribusian dan Harga Jual Eceran Bahan Bakar Minyak (BBM).

Salah satu yang dibahas yaitu perihal akses pembelian BBM bersubsidi seperti Pertalite yang digadang-gadang akan dibatasi. 

Pertalite banyak dipakai masyarakat.

"Kalau nggak, kan rugi, ya rugi pemerintah, kemudian yang menikmati orang yang nggak tepat," demikian ungkap Arifin, seperti dilansir CNBC. 

Seperti diketahui, dalam Perpres No 191/2014, tidak ada aturan tertulis yang membatasi kriteria konsumen BBM bersubsidi khususnya Pertalite. 

Maka dari itu, Arifin menyatakan, bukan tak mungkin kriteria yang dibebankan untuk membeli Pertalite bisa dilakukan seperti konsumen pembeli solar, yang hanya boleh diberikan untuk kendaraan komersial.

"Tahun ini harus jalan, dalam beberapa bulan ini lah selesai," ujarnya. 

Baca juga: Viral BBM Pertalite Tercampur Air di SPBU di Karawang, Ini Kata Pertamina

Honda PCX 160 Bakal Dilarang Isi Pertalite

SPBU Pertamina.

Adapun kabar yang beredar, revisi No 191/2014 pembatasan pembelian BBM Pertalite dilarang untuk sepeda motor dengan kapasitas 150 cc ke atas. 

Ya, wacana ini memang bukan kali pertama muncul, melainkan sudah beberapa tahun lalu, namun kabar tersebut hilang dihembus angin.

Sementara itu untuk sepeda motor, Pertamina sendiri tak menampik, jika kendaraan dengan kompresi 9:1 hingga 10:1 masih bisa menenggak BBM dengan oktan (RON) 90 atau 88.

Motor mengisi Pertamax.

Sementara untuk RON 92 atau di atasnya, maka mesin dengan kompresinya harus lebih tinggi seperti 11:1 atau 12:1 dan seterusnya. 

Artinya jika benar mesin berkompresi 9:1 dan 10:1 menggunakan RON 90, maka hal tersebut hanya akan ditujukan bagi sepeda motor dengan kapasitas mesin 150 cc ke bawah.

Beberapa motor yang masih bisa menggunakan Pertalite adalah Yamaha Mio M3, FreeGo dan lainnya dengan perbandingan kompresi 9,5: 1. 

Atau Honda Beat, Genio, Vario 125 serta lainnya dengan kompresi 10:1, juga masih bisa menggunakan Pertalite.

Sedangkan untuk mesin 150 cc ke atas, saat ini kompresinya di atas 11:1, seperti Honda PCX 160, Vario 160, hingga keluarga Maxi Yamaha sudah tidak dianjurkan menggunakan Pertalite.

Ya meski pihak pabrikan mengklaim jika motornya bisa menenggak BBM jenis apa pun, namun Honda PCX 160 baiknya tidak diisi dengan Pertalite.

Bahan Bakar dan Kompresi Mesin
Jenis Nilai Oktan Perbandingan Kompresi
Premium 88 7-9:1
Pertalite 90 9-10:1
Pertamax 92 10-11:1
Pertamax Green 95 11-12:1
Pertamax Turbo 98 11-13:1
Shell Super 92 10-11:1
Shell V-Power 95 11-12:1
V-Power-Nitro+ 98 11-13:1
Revvo 90 90 9-10:1
Revvo 92 92 10-11:1
Revvo 95 95 11-12:1
BP 92 92 10-11:1
BP Ultimate 95 11-12:1


 

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:

Video Pendek Terkait

Pakai pipa besi langsung dibaut di rangka. Punya 3 pilihan warna, silver dan merah lebih mahal. Namanya punya motor baru pasti lagi sayang-sayangnya banget dan sangat ekstra dalam menjaganya agar tetap mulus. Nah mungkin ini juga dirasakan sama beberapa owner yang baru dapat Suzuki Burgman Street 125 EX setelah inden beberapa bulan. Salah satu cara menjaga motor agar tetap mulus terutama saat jatuh bisa dengan menambahkan crash bar, dan yang sudah riset untuk motor ini adalah Ihsan Motoshop. Ben
Bobot kering 166 kg. Tak lagi pakai sasis teralis. Harga Rp 400 jutaan. Salah satu motor naked bike bermesin besar yang banyak disukai adalah Ducati Monster. Sejak tahun 2000-an motor ini masuk Indonesia, Monster selalu jadi produk yang dicari orang. Seiring perkembangan zaman, motor itu pun berganti-ganti bentuk dan juga teknologi. Kini lompatan besar dilakukan pabrikan Italia itu untuk generasi terbaru dari Ducati Monster. Image motor yang terlihat besar dan berat, kini berganti menjadi rampin
AHM masih punya dua produk baru. Motor listrik baru akan meluncur. PT Astra Honda Motor (AHM) dikabarkan masih menyimpan amunisi berupa dua buah produk baru untuk tahun ini. Hal itu disampaikan Octavianus Dwi, Marketing Director AHM beberapa waktu lalu. Menurutnya ekonomi Indonesia yang dipengaruhi konsumsi domestik masih bergerak. Meski pada dua bulan pertama 2024, penjualan AHM sedikit terkoreksi. "Awal Maret ini rasanya distribusinya lumayan naik, tapi enggak ugal-ugalan," jelasnya. Nah, tent
Punya bentuk unik. Mesin 125 cc DOHC jadi andalan. Fitur masih mumpuni saat ini. Salah satu motor bekas yang menawarkan fitur terbaik dan masih cocok diincar pada 2024 ini adalah Honda CS1 atau City Sport 1. Motor berjuluk domba garut karena batok lampu yang maju ke depan ini, harga pasarannya sangat terjangkau. Dengan dana mulai dari Rp 4 hingga 6 jutaan, sudah bisa kalian miliki motor ini, tapi harga tergantung kondisi ya. Karena bentuk uniknya, motor ini pernah kembali jadi buruan kolektor da
Memiliki konsep sport scooter yang cukup kental. Kode 12 masih menjadi kode keramat pada model ini. Sejak diperkenalkan di Indonesia pada tahun 2017, Yamaha Aerox 155 telah menjadi primadona untuk segmen sport scooter yang diincar oleh pengendara muda. Tampilan sportynya disuguhkan dengan desain bodi melancip di depan, desain X khas di sisi tengah, dan penggunaan pelek serta ban lebar yang membuat tampilannya padat juga gambot. Disamping itu juga ada penggunaan mesin 155 cc dengan fitur VVA yang

Rekomendasi Motor

PopulerTerbaruPembaruan
Aprilia

Aprilia Tuareg 660

Rp 65,60 Juta

Lihat Motor
Hot
Yamaha

Yamaha Nmax

Rp 30,20 - 32,26 Juta

Lihat Motor
CFMOTO

CFMoto 250 CLX

Belum Tersedia

Lihat Motor
Segway

Segway E200P

Belum Tersedia

Lihat Motor
Alva

Alva One

Rp 3,50 Juta

Lihat Motor
Honda

Honda ST125 Dax

Rp 81,75 Juta

Lihat Motor
Honda

Honda Stylo 160

Rp 27,55 - 30,43 Juta

Lihat Motor
ION Mobility

ION Mobility M1-S

Rp 49,00 Juta

Lihat Motor
Honda

Honda EM1 e

Rp 400,00 Juta

Lihat Motor
Vespa

Vespa Elettrica

Rp 198,00 Juta

Lihat Motor
BSA

BSA Gold Star 650

Rp 380,00 Juta

Lihat Motor
Alva

Alva Cervo

Rp 37,75 Juta

Lihat Motor
Piaggio

Piaggio MP3 300

Rp 330,00 Juta

Lihat Motor
Mendatang
Kawasaki

Kawasaki Ninja ZX-4R

Rp 239,90 Juta

Lihat Motor