Artikel Sepekan, Ada Cicilan Honda BeAT dan Varian NMax Terbaru

Peluncuran Yamaha NMax Turbo.
  • Cicilan Honda BeAT terbaru tak sampai Sejuta.
  • Cek beda dan persamaan NMax terbaru.
  • Ada pesaing baru Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio.

Kembali berita terkait 2 motor favorit masyarakat Indonesia masuk artikel favorit sepekan.

Kali ini ada cicilan Honda BeAT 2025 khususnya tipe Sporty, yang dijual mulai Rp 18,430 juta.

Artikel ini banyak menarik minat pembaca Autofun.co.id karena termasuk model yang banyak dibeli dengan cara kredit.

Kemudian ada perbedaan dan juga persamaan Yamaha NMax 2025, karena ada yang versi 'Turbo' dan non 'Turbo tuh!

Secara total ada 5 tipe dari motor ini, inilah yang sebabkan banyak orang masih penasaran apa saja yang membedakan dan persamaannya.

Berikut artikel favorit sepekan di Autofun.co.id.

1. Persamaan dan Perbedaan Yamaha NMax 2025

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) secara resmi meluncurkan Yamaha NMax terbaru, dengan berbagai penyempurnaan. 

Perusahaan dengan logo garpu tala tersebut memberikan sentuhan baru mulai dari desain, fitur hingga performa mesin. 

Ada 5 tipe Yamaha NMax terbaru.

Ya, motor matic yang masih keluarga Maxi ini hadir juga dengan 5 varian berbeda, dan tiga diantaranya mendapatkan embel-embel ‘Turbo’.

Varian Yamaha NMax terbaru ini terdiri dari termurah yaitu Neo Version, Neo S Version, Turbo, Turbo Tech Max dan juga termahal Turbo Tech Max Ultimate. 

Tentunya banyak yang kepo dengan perbedaan tiap tipe, juga persamaannya. 

2. Sebab Motor Tak Mau Langsam

Dalam proses menghidupkan motor, langkah pertama adalah memutar kontak pada posisi ON.

Kemudian tekan tombol starter, maka mesin motor sudah hidup dalam kondisi langsam.

Mesin tak langsam akan mengganggu kenyamanan.

Akan merepotkan ketika motor tiba-tiba tidak mau langsam, putaran mesin naik-turun atau malah meninggi seperti sedang digas.

Sebaliknya, jika mesin tak mau langsam sama sekali, maka mesin akan cenderung mati-mati terus.

Kira-kira kenapa dan apa yang harus dilakukan jika mengalami hal ini?

3. Pesaing Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio Asal Malaysia

Pasar sepeda motor matic di Indonesia memang cukup menggiurkan, untuk itu PT MForce Indonesia coba menurunkan amunisi terbarunya untuk bertarung di segmen ini.

Yaitu WMoto Letbe Series dengan tipe Neon, motor matic yang diperkenalkan di Jakarta Fair 2024 ini dibanderol dengan harga Rp 19,8 juta on the road Jadetabek.

WMoto Letbe Neon siap jadi pesaing Scoopy dan Fazzio.

Motor matic terbarunya ini mengusung konsep klasik modern yang cukup menarik, seperti desain cover setangnya yang hanya di sisi tengah, semi ‘telanjang’ seperti Scoopy.

Namun lampu utamanya justru juga berada di setang, maka kesan klasiknya lebih terasa, mengingat sudah jarang motor matic baru yang lampu utamanya terpasang di setang.

Menarik gak nih?

4. Bos Diler Yamaha Ikut Balap Internasional

Eric Saputra bakal andil dalam ajang balap Asia Road Racing Championship (ARRC) Mandalika, serta melanjutkan petualangannya ke kompetisi Suzuka 4 Hours di Jepang. 

Tentu menjadi sebuah keputusan besar bagi bos diler Yamaha Mekar Motor ini. 

Kerap ikut kejuraan balap nasional.

Pasalnya, Eric sama sekali belum pernah berkontestasi di helatan bertaraf internasional. Nekat!

Namun, pencapaian gemilangnya di balap nasional seperti Mandalika Racing Series maupun Yamaha Sunday Race membuat Eric mantap mengikuti dua kejuaraan tersebut. Hebat banget ya?

5. Cicilan Honda BeAT 2025

Honda BeAT jelas masih menjadi primadona masyarakat Indonesia, termasuk model 2025 yang dirilis belum lama ini.

Perubahannya bisa dibilang cukup banyak, karena mencakup area bodi, teknologi hingga sedikit sector mesin.

Honda BeAT tipe CBS.

Yang menjadi daya tarik dari motor ini adalah efisiensi bahan bakarnya yang sangat irit.

Kemudian bobotnya yang ringan juga membuat handling lincah dan mudah untuk diperkotaan yang padat.

Nah, Harga dari AHM untuk tipe CBS mulai dari Rp 18,430 juta. Lalu tipe Deluxe Rp 19,3 juta dan Deluxe Smart Key Rp 19,830 juta.

Lalu kalau mau beli dengan cara kredit, berapa cicilan per bulannya ya?

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Harry

Senior Reporter

Mulai menyukai dunia otomotif sejak masih duduk di bangku SMA. Kecintaannya dimulai dengan mengoprek sepeda motor yang diberi...

Video Pendek Terkait

Kredit Yamaha NMax 2025 jadi solusi yang inginkan motor matik gambot. Dengan kredit konsumen bisa membeli dengan cara dicicil. Membeli secara kredit Yamaha NMax 2025 memang jadi solusi bagi konsumen dengan budget terbatas. Pasalnya, penyempurnaan NMax 2025 baik secara tampilan desain, fitur serta teknologi yang dibenamkan cukup menggiurkan. Selain itu, NMax anyar ini hadir dengan beberapa varian mulai dari Neo Version, Neo S Version, Turbo, Turbo Tech Max dan Turbo Tech Max Ultimate. Baca juga:
BP92 turun paling banyak. Harga BBM Pertamina tetap. Vivo paling irit turunkan harga BBM-nya. Awal bulan menjadi Waktu operator SPBU (Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum) melakukan penyesuaian harga jual BBM. Mengikuti tren bulan lalu, untuk Juli 2024 ini banyak banderol BBM terutama non subsidi turun harga. Bahkan penurunannya lebih besar dibandingkan bulan lalu, yakni mencapai Rp 1.000 per liter. Tapi yang perlu dicatat, penurunan harga jual BBM ini terjadi pada operator SPBU swasta. Harga BBM
Servis pertama motor 1.000 km. menjamin garansi pabrikan terus berlaku. Bersihkan mesin dari sisa produksi. Kalian sudah tahukan motor baru harus melakukan servis 1.000 km pertama, atau 1 bulan sejak pembelian? Yup, setiap pemilik motor baru harus memperhatikan ketentuan di buku panduan kepemilikan, salah satunya terkait perawatan yang wajib dilakukan secara berkala. Beberapa pabrikan mewajibkan servis motor pada 4.000-6.000 km sekali, atau 4-6 bulan tergantung yang dicapai lebih dulu. Namun sem
Akselerasi lebih responsif tanpa ngeden. Sensasi engine brake cukup membantu deselerasi. Yamaha NMax 'Turbo' dibekali fitur YECVT (Yamaha Electric Continuously Variable Transmission) yang benar-benar memberikan sensasi baru mengendarai sebuah motor matic. Apalagi untuk di kelasnya saat ini belum ada yang menggunakan fitur serupa, jadi wajar kalau masih banyak yang bingung dengan cara pakainya. Membahas sedikit konsep awal YECVT ini menggantikan gaya sentrifugal yang awalnya digerakan atau dilaku
RC Motogarage Serpong pindah lokasi Lebih luas dan mudah diakses para bikers RCX hadir di RC Motogarage Serpong Markas baru RC Motogarage Serpong dinilai lebih representatif untuk para bikers, apalagi terdapat pula layanan baru yang membuatnya semakin lengkap. Penyedia apparel dan riding gear, RC Motogarage terus meningkatkan pelayanannya untuk para bikers. Khusus untuk wilayah Tangerang dan sekitarnya, mereka kini memiliki markas baru di Ruko Anniva Junction Blok I no 12, Gading Serpong. Lokasi

Rekomendasi Motor

PopulerTerbaruPembaruan
Aprilia

Aprilia Tuareg 660

Rp 65,60 Juta

Lihat Motor
Hot
Yamaha

Yamaha Nmax

Rp 32,17 - 36,30 Juta

Lihat Motor
CFMOTO

CFMoto 250 CLX

Belum Tersedia

Lihat Motor
Segway

Segway E200P

Belum Tersedia

Lihat Motor
Alva

Alva One

Rp 3,50 Juta

Lihat Motor
Honda

Honda ST125 Dax

Rp 81,75 Juta

Lihat Motor